
ASTRA Motor Bali bersama dengan seluruh jaringan bengkel resmi sepeda motor Honda wilayah Bali serentak mengkampanyekan Program “Ayo Ke AHASS”. Ini merupakan program untuk mengajak masyarakat Bali meningkatkan kesadaran konsumen akan pentingnya menjaga kondisi sepeda motor dengan melakukan perawatan motor secara rutin.
DALAM rangka menjaring wakil Bali ke ajang kompetisi nasional antar komunitas klub motor Honda, Astra Motor Bali (AMB) beberapa waktu lalu menggelar regional kompetisi Honda Community Bali (HCB).
MESKIPUN proses distribusi baru akan dimulai Agustus nanti, saat ini pemesanan Toyota Sienta sudah dibuka. Demikian disampaikan Regional Manager Agung Toyota wilayah timur dan Kepri, Rosali Sinarta, kepada awak media di Bali, beberapa waktu lalu.
balitribune.co.id | Denpasar - Polemik terus bergulir di kawasan pesisir Pantai Bingin, Kabupaten Badung, Bali. Masyarakat lokal menggugat langkah Pemerintah Provinsi Bali yang dinilai tebang pilih dalam penertiban bangunan di zona pesisir dan tebing yang termasuk dalam kawasan lindung.
balitribune.co.id | Mangupura - Wakil Ketua III DPRD Badung I Made Sunarta menghadiri pemusnahan barang bukti (BB) perkara tindak pidana umum (PIDUM) di Kantor Kejari Badung, pada Rabu (2/7). BB yang dimusnahkan ini telah memiliki kekuatan hukum tetap (incraht) periode November 2024 - Juni 2025. Kehadiran Made Sunarta ini sebagai bentuk dukungan DPRD Badung dalam penegakan hukum di Gumi Keris.
balitribune.co.id | Denpasar - Pemerintah Kota Denpasar terus berupaya meningkatkan kualitas pelayanan air kepada masyarakat serta mengurangi intensitas kebocoran di wilayah Kota Denpasar.
balitribune.co.id | Negara - Setelah Kapal Motor Penyeberangan (KMP) Tunu Pratama Jaya dilaporkan tenggelam di perairan Selat Bali pada Kamis (3/7/2027) dini hari, operasi pencarian kini masih terus dilakukan. Hingga Kamis siang ada sejumlah penumpang yang ditemukan meninggal dunia di perairan Pebuahan, Negara.
balitribune.co.id | Denpasar - Penanganan perkara dugaan penipuan dan penggelapan dilaporkan investor asal Australia, Jeffrey Norman Cruickshank (78) ke Satreskrim Polresta Denpasar terkesan jalan di tempat. Buktinya, lebih dari tiga tahun Jeffrey Norman Cruickshank melaporkan I Nyoman Suastika dan Rieke Indriati hingga penyidik menerbitkan SPDP (Surat Perintah Dimulainya Penyidikan) pada 10 Juni 2024, tetapi belum ada penetapan tersangka.
balitribune.co.id | Bangli - Ketua DPD II Golkar Bangli I Gusti Made Winuntara meninggal dunia saat menjalani perawatan di RSUD Klungkung pada Selasa (1/7). Kader senior Golkar Bangli ini meninggal dunia di usia 74 tahun karena sakit tumor hati yang dideritanya.