Nasional Politik | Page 52 | Bali Tribune
Bali Tribune, Jumat 29 Maret 2024

Dewan Dukung Rencana Pemekaran Kecamatan Kintamani

balitribune.co.id | Bangli - Wacana pemekaran Kecamatan Kintamani sudah sejak lama bergulir. Pemekaran Kecamatan Kintamani dipandang perlu dilakukan untuk mempermudah pelayanan kepada publik. Hal tersebut diutarakan Anggota DPRD Bangli I Made Joko Arnawa pada Kamis (30/3). 

Nasional Politik | Submitted by contributor on Thu, 03/30/2023 - 19:11

Bank Dunia Temui Gubernur Koster di Jayasabha

balitribune.co.id | DenpasarWorld Bank Group melalui Kepala Perwakilan Indonesia dan Timor–Leste, Satu Kahkonen mendatangi Gubernur Bali, Wayan Koster pada, Rabu (Buda Wage, Menail) 29 Maret 2023 di Jayasabha, Denpasar dalam rangka menindaklanjuti hasil pertemuan internasional Gubernur Bali dengan Global Director, Infrastructure Finance, PPPs & G

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 03/29/2023 - 20:29

Lembaga Internasional Dukung Percepat Visi Nangun Sat Kerthi Loka Bali

balitribune.co.id | Denpasar - Visi Nangun Sat Kerthi Loka Bali yang digagas Gubernur Bali, Wayan Koster untuk membangun Bali melalui Pola Pembangunan Semesta Berencana menuju Bali Era Baru dalam sejarah mendapatkan apresiasi dan dukungan dari lembaga internasional, saatGunernur Koster melakukan diplomasi internasional dengan Laconic Infrastructure Partners, World Resources Institute (WRI), B

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 03/29/2023 - 04:52

Tiga Rancangan Perda Dibahas pada Masa Sidang Ke II Tahun 2023

balitribune.co.id | SingarajaDPRD Buleleng memulai masa sidang ke II tahun 2023 dengan mengawali pembahasan rancangan peraturan daerah (Ranperda) tentang Ranperda tentang Fasilitasi Pencegahan dan Pemberantasan Penyalahgunaan dan Peredaran Gelap Narkotika dan Prekursor Narkotika, Ranperda tentang Rencana pembangunan Industri Kabupaten Buleleng Tahu

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 03/28/2023 - 17:18

Dewan Minta Gubernur dan Jajaran Tertibkan Turis Asing

balitribune.co.id | Denpasar - Saat ini banyak warga negara asing (WNA) yang bekerja di Bali secara ilegal dengan memanfaatkan visa kunjungan untuk bekerja. Fraksi Partai Golkar Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Provinsi Bali terus mendorong dan mendukung Pemerintah Provinsi Bali mengambil tindakan tegas dan melakukan pengawasan ketat terhadap keberadaan para WNA tersebut.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 03/28/2023 - 03:47

Gubernur Berharap RUU Provinsi Bali Segera Disahkan

balitribune.co.id | Jakarta - Gubernur Bali Wayan Koster menghadiri Rapat DPR RI Masa Persidangan IV Tahun Sidang 2022 – 2023 dengan Panja RUU tentang Provinsi Sumatera Utara, Provinsi Jawa Timur, Provinsi Kalimantan Tengah, Provinsi Maluku, dan Provinsi Bali pada, Senin (Soma Paing, Menail) 27 Maret 2023 di Ruang Rapat Komisi II Gedung Nusantara DPR RI, Senayan – Jakarta Pusat.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 03/28/2023 - 03:35

World Bank Group Nilai Wayan Koster Gubernur Progresif

balitribune.co.id | DenpasarGubernur Bali Wayan Koster menjadi satu - satunya Gubernur di Indonesia, bahkan satu - satunya Gubernur di Dunia yang di undang pada Forum Internasional sebagai Pembicara di World Bank Group, Washington DC, Amerika Serikat pada acara Transforming Transportation 2023, Rabu (Buda Kliwon, Matal) 15 Maret 2023.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Tue, 03/28/2023 - 03:30