Bali Tribune Page 7096 |
Bali Tribune, Senin 30 September 2024

balitribune.co.id | DenpasarPerkembangan teknologi digital yang demikian pesat telah direspons pemerintah dengan menerapkan kebijakan mendukung pemanfaatan teknologi digital di berbagai sektor dalam industri nasional. Pemerintah juga telah meluncurkan Kerangka Ekonomi Digital Nasional pada tahun 2023 dengan memproyeksikan artificial intellegence (AI) dan semikonduktor menjadi komponen inti dari strategi ekonomi digital Indonesia saat ini dan di masa depan.

Di Lumbung Pangan Bupati Berjuang untuk Kesejahteraan Rakyat

Tabanan, Bali Tribune

Sungguh ironis, Kabupaten Tabanan yang dikenal sebagai lumbung pangannya Bali, ternyata masih memiliki warga yang hidup di bawah garis kemiskinan. Karena itu Bupati Tabanan Ni Putu Eka Wiryastuti mengajak semua elemen masyarakat untuk ikut peduli membangun Tabanan, dan berjuang maksimal memerangi kemiskinan di Tabanan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 04/07/2016 - 15:38

Wabah DB Merebak, Artha dan Kembang Lakukan Gogging

Negara, Bali Tribune

Kasus Demam Berdarah (DB) yang kini merebak di Kabupaten Jembrana mendapat perhatian serius Bupati Jembrana I Putu Artha. Meski Pemkab Jembrana melalui Dinas Kesehatan secara rutin telah melakukan upaya pencegahan bersama masyarakat melalui PSN (Pemberantasan Sarang Nyamuk) maupun fogging, namun di beberapa lokasi masih dipandang rawan DB.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Thu, 04/07/2016 - 15:30

Bupati Giri Prasta: Tingkatkan Performa Kinerja, Temukan Solusi dari DIM

Mangupura, Bali Tribune

Guna mewujudkan performa kinerja SKPD (Satuan Kerja Perangkat Daerah) yang dapat merespon kebutuhan masyarakat, seiring dengan ekspaktasi masyarakat akan kehadiran pemerintah dalam menyuguhkan kualitas pelayanan publik mendapat perhatian serius oleh Bupati dan Wakil Bupati (Wabup) Badung Giriasa.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 04/07/2016 - 15:17

Sekolah Negeri Tak Terapkan UNBK - Komisi IV Desak Tahun Depan Semua Sekolah Terapkan UNBK

Mangupura, Bali Tribune

Tidak adanya SMA/SMK Negeri di Badung yang menerapkan ujian nasional berbasis komputer (UNBK) membuat kecewa Komisi IV DPRD Badung.

Pasalnya, di tengah visi-misi Bupati/Wabup Badung menggalakan IT justru pelaksanaan UNBK di gumi keris, nihil. Jika pun ada, satu sekolah, yakni SMK TI Ilkom Ganesa Udayana, Jimbaran yang menerapkan UNBK, namun itu adalah sekolah swasta.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 04/07/2016 - 15:13