Antisipasi Kedatangan Ratusan PMI, Masih Dicarikan Penambahan Hotel
balitribune.co.id | Negara - Kendati berbangga dengan adanya kesembuhan beberapa pasien covid-19 yang di rawat di RSU Negara tiga hari terkahir ini, namun pihak Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kabupaten Jembrana, kini terus mengantisipasi kedatangan Pekerja Migran Indonesia (PMI) yang pulang ke Jembrana dari berbagai negara, salah satunya dengen penyiapan hotel.