Curi Koper Penumpang, Pengacara Asal Ukraina Ditangkap Polisi
balitribune.co.id | Badung - Perbuatan seorang WNA asal Negara Ukraina, GI (33) ini harus berurusan dengan pihak berwajib, pasalnya dia kedapatan mengambil 3 buah koper milik penumpang di Lost and Found terminal kedatangan international Bandara I Gusti Ngurah Rai.