Bertambah 14 Kasus Positif Covid-19, Pasien Sembuh 215 Orang di Bali
Balitribune.co.id | Denpasar - Sekretaris Daerah Provinsi Bali selaku Ketua Harian Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Provinsi Bali, Dewa Made Indra, Selasa (12/5) di Denpasar menyampaikan perkembangan kasus virus Corona di Bali.