BHA Sajikan Menu Campuran untuk Delegasi IMF
BALITRIBUNE - Puluhan ribu delegasi IMF-WBG 2018 yang berlangsung di Nusa Dua 8-14 Oktober akan disuguhi berbagai menu, baik makanan Barat, Asia maupun Indonesia.
BALITRIBUNE - Puluhan ribu delegasi IMF-WBG 2018 yang berlangsung di Nusa Dua 8-14 Oktober akan disuguhi berbagai menu, baik makanan Barat, Asia maupun Indonesia.
BALITRIBUNE - Menghadapi Pra-PON mendatang, Pengprov Persaudaraan Shorinji Kempo Indonesia (Perkemi) Bali telah menyiapkan sebanyak 14 kenshi terbaiknya, baik di nomor randori maupun embu.
BALI TRIBUNE - Salah satu upaya untuk mewujudkan pembangunan Buleleng yang merata disegala aspek dengan falsafah Tri Hita Karana yang dijiwai oleh Agama Hindu, maka diperlukan berbagai upaya untuk meningkatkan sumber daya manusia khususnya disektor pertanian. Demikian penyampaian Kepala Dinas Kebudayaan Kabupaten Buleleng, Drs.
BALI TRIBUNE - Wakil Bupati Tabanan Dr. I Komang Gede Sanjaya didampingi oleh anggota DPRD Tabanan Desta Kumara dan Meliani membuka Lomba Mancing Karang Taruna Widya Kusuma, Sakenan Baleran, Desa Delod Peken Tabanan, Minggu (7/10) lalu. Hadir juga pada kegiatan dimaksud, Camat Tabanan, Perbekel serta tokoh masyarakat setempat. Berpusat di Saluran Irigasi Tukad Yeh Dikis Desa Delod Peken Tabanan, kegiatan itu diikuti oleh ratusan pemancing.
BALI TRIBUNE - Revolusi industri 4.0 yang dimotori inovasi otomasi, super computer, robot, artificial intelligence dan modifikasi genetik telah membawa perubahan diberbagai bidang, salah satunya memunculkan ekonomi berbasis digital. Bila tenaga kerja di negara ini mampu memanfaatkan potensi ekonomi digital dengan sebaik-baiknya, maka Indonesia berpeluang menjadi salah satu kekuatan ekonomi baru dunia.
BALI TRIBUNE - Seluruh partai politik dipastikan menginginkan kemenangan pada Pemilu Legislatif (Pileg) dan Pemilu Presiden (Pilpres) 2019 mendatang. Hal ini pula yang menjadi target Partai Demokrat, baik di tingkat nasional maupun di daerah. Khusus untuk Bali, Partai Demokrat membidik kemenangan dengan raihan minimal 20 persen perolehan kursi, baik kursi DPR RI, DPRD Provinsi Bali, maupun DPRD Kabupaten/ Kota se-Bali.