Bali Tribune Page 6794 |

balitribune.co.id | Denpasar - Pengunjung di Kawasan Pura Uluwatu, Desa Pecatu, Kecamatan Kuta Selatan, Kamis (9/1) pukul 10.30 Wita dibuat geger oleh seorang bule yang diduga frustrasi dengan melakukan aksi terjun bebas di tebing Uluwatu. Bule perempuan tanpa identitas itu ditemukan tewas di bawah tebing sebelah barat Stage Kecak Uluwatu.

Nyoman Parta

Aset LPD di Bali Capai Rp15 Triliun

Denpasar, Bali Tribune

Ketua Lembaga Pemberdayaan Lembaga Perkreditan Desa (LP LPD), I Nyoman Armaya, mengatakan, aset LPD di Bali saat ini mencapai sebesar Rp 15,55 triliun dari total 1.433 LPD yang ada di Pulau Dewata. Meski memiliki total aset fantastis, namun diakuinya tak semua LPD dalam kondisi bagus.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:51

Nyoman Sugawa Korry

KBM Kritik Pengamat Asbun di Media

Denpasar, Bali Tribune

Koalisi Buleleng Mandara (KBM), menyayangkan pendapat sejumlah pengamat, yang terkesan menggiring opini publik dengan selalu berkciau tentang pesimisme akan lolosnya pasangan Dewa Nyoman Sukrawan - Gede Dharma Wijaya (SURYA), pada Pilkada Buleleng 2017.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:51

Bali United

“Kembalikan Ruh Bali United”

Kuta, Bali Tribune

Takluk dari Semen Padang 0-3 dalam lanjutan kompetisi ISC A 2016 di Stadion H Agus Salim Padang, Senin lalu, membuat pendukung Bali United di Bali geram. Mereka mendesak manajemen mengembalikan ruh Serdadu Tridatu yang mengutamakan striker lokal dan mendepak striker asing asal Inggris, Daniel Heffernan.

Olahraga | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:45

sepakbola

PS Badung Dampingi Putra Tresna ke Semifinal

Kuta, Bali Tribune

PS Badung lolos ke semifinal Piala Suratin Wilayah Bali setelah menang 2-1 atas Perst Tabanan, di Stadion Samudera Kuta, Selasa (4/10). Sementara di Stadion Yoga Perkanthi Jimbaran, Bali United U-17 bermain imbang tanpa gol lawan Persibu Buleleng, sehingga keduanya lolos ke semifinal dari Grup A.

Olahraga | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:41

taekwondoin

Bidik Taekwondoin Pra-PON Remaja di BBC

Mangupura, Bali Tribune

Kejuaraan taekwondo Bupati Badung Cup (BBC), 7-9 Oktober 2016 di GOR Purna Krida Kerobokan Badung, bakal dijadikan ajang mencari taekwondoin Bali ke ajang Pra-PON Remaja cabor taekwondo yang bakal dihelat dalam waktu dekat.

Olahraga | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:37

UMKM

Maksimalkan Penyaluran Dana Bagi UMKM

Mangupura, Bali Tribune

Mendukung Usaha Mikro, Kecil dan Menengah (UMKM), Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai kembali memberikan bantuan modal usaha kepada pelaku UMKM, Selasa (4/10). Penyaluran secara simbolis diserahkan langsung oleh General Manager Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai, Yanus Suprayogi.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:35

BI

BI Genjot Gerakan Nasional Non Tunai

Jakarta, Bali Tribune

Deputi Direktur Departemen Kebijakan dan Pengawasan Moneter Bank Indonesia Ricky Satria mengatakan Indonesia adalah salah satu negara yang paling besar transaksi dengan uang tunai, bahkan mengalahkan India. “Penyebabnya masyarakat Indonesia masih merasa tidak nyaman jika tidak membawa uang tunai dalam jumlah banyak,” ucapnya di Jakarta, Selasa (4/10).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 10/05/2016 - 13:32