Bali Tribune Page 6815 |
Bali Tribune, Sabtu 21 September 2024

balitribune.co.id | SingarajaNasib buruh di Perusahaan Listrik Tenaga Uap (PLTU) Celukan Bawang, Gerokgak, Buleleng ternyata benar-benar diujung tanduk. Selain terancam kehilangan mata pencaharian, pesangon yang menjadi hak mereka ternyata juga tidak jelas. Menariknya, dalam proses menuntut hak tersebut, ada dugaan persekongkolan agar ratusan buruh tersebut tidak mendapatkan haknya.

gubernur

Pastika Turut Berduka Atas Tragedi Nice

Denpasar, Bali Tribune

Gubernur Made Mangku Pastika menyampaikan belasungkawa sedalam-dalamnya atas aksi teror yang terjadi di Nice, Prancis dan menewaskan sedikitnya 70 orang, pada Jumat (15/7). Ucapan belasungkawa itu disampaikan Gubernur Pastika saat menerima kunjungan Dubes Prancis untuk Indonesia, Corinne Breuzé di Kantor Gubernur Bali, kemarin.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:20

Korupsi

Putu Sudiartana Bantah Terima Suap

Jakarta, Bali Tribune

Anggota Komisi III DPR dari Fraksi Partai Demokrat I Putu Sudiartana membantah menerima suap terkait pengurusan anggaran di DPR untuk alokasi pembangunan 12 ruas jalan di Provinsi Sumatera Barat pada APBN-P tahun 2016.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:17

pemimpin

Buleleng Butuh Pemimpin Inovatif

Denpasar, Bali Tribune

Tantangan Buleleng ke depan semakin berat. Karena itu, pada Pilkada Buleleng 2017 mendatang masyarakat diharapkan cerdas memilih pemimpin. Sebab dengan berbagai tantangan yang akan dihadapi, Buleleng hanya bisa maju jika dipimpin oleh figur inovatif.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:15

rabies

Tak Diberi VAR, Sastra Wati Meninggal

Negara, Bali Tribune
Rabies kembali memakan korban di Bumi Makepung Jembrana. Kali ini seorang ibu rumah tangga, Ni Komang Sastra Wati (36) asal Banjar Taman, Desa Tuwed, Melaya meninggal di RSUP Sanglah pada Kamis (14/7) lalu setelah divonis positif rabies. Istri I Gede Sukayasa (40) ini beberapa bulan sebelumnya sempat digigit anjing rabies. Sayangnya, saat itu Puskesmas setempat tidak memberikannya Vaksin Anti Rabies (VAR).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:11

wisman

Kapal Ngangkut Wisman Terbalik

Amlapura, Bali Tribune

Diduga karena mengalami kebocoran dan kelebihan muatan, kapal cepat KM Marina Srikandi yang mengangkut puluhan wisatawan asing, Jumat (15/7) terbalik di perairan Amed, Kecamatan Abang Karangasem. Tidak adanya pelampung di kapal itu, membuat seluruh penumpang mengalami kelelahan setelah berenang menyelamatkan diri ke daratan.

Keliling BaliNasional Politik | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:08

Toni Ervianto

Menangkal Serangan ISIS (2)

Niat dan kemampuan ISIS untuk terus melancarkan serangan terhadap “near enemies” dan “far enemies” mereka masih sangat kuat, sepanjang konflik sektarian di Suriah dan Irak belum terselesaikan, karena di kedua negara tersebut tempat sebagian besar anggota ISIS bermukim sekarang.

Hukum & Kriminal | Submitted by contributor on Sat, 07/16/2016 - 10:06

diskusi

Ada yang Janggal dengan UU Tax Amnesty?

Jakarta, Bali Tribune

Pakar Komunikasi Publik Emrus Sihombing sebagaimana dikutip Warta Ekonomi.com menilai ada sejumlah kejanggalan pada Undang-Undang (UU) Pengampunan Pajak atau tax amnesty yang baru saja disahkan 28 Juni 2016 lalu.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 07/15/2016 - 15:14