Fokus Pembangunan Jembrana 2025, Peningkatan Infrastrutur dan Kulitas SDM
Balitribune.co.id | Negara - Tahapan perencanaan pembangunan di Kabupaten Jembrana untuk tahun 2025 sudah mulai dilakukan. Melalui pelaksanaaan Musyawarah Pembangunan Daerah (Musrenbang), Rabu (27/3/2024). Fokus pembangunan Jembrana tahun depan masih pada peningkatan infrastruktur dan kualitas sumber daya manusia (SDM).