Ketua DPRD Karangasem Dukung Operasi Ketupat Agung 2024, Dan Pengamanan Karya Agung IBTK di Pura Besakih
Balitribune.co.id | Amlapura - Menghadapi arus mudik lebaran dan perayaan Idul Fitri 1445 Hijriyah Tahun 2024, berbagai persiapan dilakukan oleh pemerintah utamanya pihak kepolisian.