Badung Denpasar | Page 1065 | Bali Tribune
Bali Tribune, Jumat 29 November 2024
toko

Empat TokoModern Tanpa Izin Disegel

Denpasar, Bali Tribune

Tim gabungan Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar yang terdiri dari Satuan Polisi Pamong Praja (Satpol PP), Dinas Tata Ruang Badan Perizinan serta Dinas Perindustrian dan Perdagangan (Disperindag) Kota Denpasar melakukan penertiban sejumlah took modern di kawasan Renon Denpasar, Senin (18/7).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 07/19/2016 - 13:25

Sidak

75 Duktang Tanpa KTP Terjaring Sidak

Denpasar, Bali Tribune

Pemerintah Kota Denpasar melaksanakan penertiban dan pendataan Penduduk Pendatang (duktang) di masing-masing wilayah di Kota Denpasar, Minggu 17/7) malam. Ada dua wilayah yang menjadi sasaran pada sidak kali ini, yakni di Kelurahan Ubung dan di Kesiman Petilan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 07/19/2016 - 13:19

PKB

Perajin Minta Ganti Rugi

Denpasar, Bali Tribune

Sejumlah perajin mengalami kerugian akibat kebakaran di arena Pesta Kesenian Bali (PKB) ke-38, beberapa waktu lalu. Sayangnya, sampai saat ini mereka belum mendapat kompensasi apapun dari panitia penyelenggara PKB.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 07/19/2016 - 12:08

wagub

Wagub Siap Pantau Proyek ‘Tapping Box’ di Kerobokan

Kuta Utara, Bali Tribune

Proyek pemasangan ‘tapping box’ yang rencananya dipasang di Lingkungan Banjar Kancil, Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung guna meningkatkan pelayanan air bersih ke wilayah Bali Selatan, dan sempat ditolak oleh masyarakat di wilayah tersebut, akhirnya menemui jalan keluar.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 12:44

DPD

Weda Karna Dukung Perjuangan Pedagang di Pantai Blanjong

Denpasar, Bali Tribune

Menyikapi perjuangan 17 pedagang di Pantai Blanjong, Sanur Denpasar, anggota Komite III DPD RI, Arya Weda Karna langsung turun menemui para pedagang, Sabtu (16/7). Kesempatan itu, Weda Karna mendukung jika para pedagang tersebut diberikan waktu memanfaatkan lahan, sampai investor benar-benar membangun di lahan tersebut.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 12:35

bhakti sosial

Kejati Bali Gelar POR dan Bhakti Sosial

Denpasar, Bali Tribune

Serangkaian kegiatan menyambut Hari Bhakti Adhyaksa ke-56 tahun 2016, Kejaksaan Tinggi (Kejati) Bali selain menggelar kegiatan rutin seperti Pekan Olah Raga (POR) antar kejaksaan se-Bali, juga melakukan kegiatan bhakti sosial.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 12:31

terminal

Sekjen Kemenhub Kunker di Terminal Ubung

Denpasar, Bali Tribune

Sekjen Kementrian Perhubungan(Kemenhub) RI, Sugihardjo melakukan kunjungan kerja (kunker) di Terminal Ubung, Denpasar, Sabtu (16/7). Kunjungan ini dilakukan untuk memantau jalannya pelayanan di Terminal Ubung menghadapi arus balik pasca libur panjang.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 12:29

gubernur

Warga Desak Dibentuk LSM Pendidikan

Denpasar, Bali Tribune

 Ketidakjujuran yang berlangsung secara masif dalam dunia pendidikan yang kerap terjadi belakangan ini, menjadi sorotan warga saat berbicara di Podium Bali Bebas Bicara Apa Saja (PB3AS), Minggu (17/7).

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 07/18/2016 - 11:09