Ekonomi Bisnis | Page 412 | Bali Tribune
Bali Tribune, Minggu 01 September 2024

Politeknik Internasional Bali Siap Lahirkan SDM Pariwisata Profesional

BALI TRIBUNE - Politeknik Internasional Bali (PIB) yang dirancang untuk menjadi institusi pembelajaran kelas dunia di industri pariwisata dan perhotelan kembali melaksanakan ospek bagi mahasiswa baru di kampus setempat, Desa Beraban, Kediri Tabanan, Senin (6/8). Dari 58 mahasiswa baru yang terbagi dalam empat program studi, 50 persen diantaranya merupakan mahasiswa berprestasi dan miskin yang mendapatkan beasiswa dari Founder PIB Dr.Ir.Frans.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/09/2018 - 15:26

Pulihkan Jaringan, Telkomsel Berikan Telpon Gratis Bagi Korban Gempa Lombok

BALI TRIBUNE - Seiring dengan pemulihan jaringan paska gempa di wilayah Lombok, Nusa Tenggara Barat, Telkomsel memberikan paket gratis telepon dan SMS ke semua operator selama 24 jam, bagi seluruh pelanggan di Lombok. Selain itu Telkomsel juga memfasilitasi para pelanggannya untuk berdonasi bagi korban gempa Lombok melalui UMB *800*01#, dan aplikasi TCASH Wallet.
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/09/2018 - 15:25

Pelindo III Benoa, Menteri Luhut Pastikan Semua Proyek Selesai "On Schedule"

BALI TRIBUNE - Dalam kunjungannya ke Pelabuhan Benoa, Menteri Kordinator Bidang Kemaritiman RI, Luhut Binsar Pandjaitan menjelaskan sejauh ini kesiapan pembangunan infrastruktur di beberapa tempat yang dikunjungi sudah mengalami progres dan ia optimis semua akan selesai pada waktunya sesuai jadwal termasuk proyek pendalaman alur di Pelabuhan Benoa.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/09/2018 - 15:22

IBM Parwata

Disinyalir Ada Jual Beli Kuota Sapi

BALI TRIBUNE - Kuota sapi saat ini menjadi persoalan krusial. Sebab, disinyalir banyak kuota sapi diperjualbelikan oleh beberapa oknum yang mengaku sebagai peternak, padahal sebenarnya tidak.
 
"Mereka hanya mencari izin saja, tapi sapi ndak punya," begitu diungkapkan Kepala Dinas BPMD dan Perizinan Provinsi Bali, IBM Parwata di Denpasar, Rabu (8/8).
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/09/2018 - 13:33

Gubernur Pastika Sambut Baik Pelaksanaan BALIPHEX 2018 di Bali

BALI TRIBUNE -  Gubernur Bali Made Mangku Pastika menyampaikan apresiasi dan menyambut baik dipilihnya Bali sebagai tempat pelaksanaan pameran dan kompetesi filateli Internasional Four Nation BALIPHEX 2018. Gubernur Bali berharap dengan didukung vibrasi, alam dan nuansa Pulau Bali penyelenggaraan acara dapat berjalan baik,  lancar serta memberikan kesan mendalam bagi para penggemar  perangko yang ikut ambil bagian pada kesempatan ini.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 08/08/2018 - 09:48

Telkomsel Upayakan Jaringan Telekomunikasi Beroperasi Normal Pasca Gempa Lombok

BALI TRIBUNE - Pasca Gempa Lombok Minggu lalu (05/08), Telkomsel berupaya agar jaringan telekomunikasi bisa beroperasi dengan normal, walaupun sempat mengalami gangguan karena putusnya pasokan listrik dari PLN di wilayah Lombok Timur dan Kabupaten Lombok Utara. Di samping itu, Telkomsel juga telah melakukan optimalisasi sistem sesuai dengan jenis gangguan dan tahapan penanganan sesuai dengan prosedur penanggulangan jaringan selama bencana.
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 08/08/2018 - 09:47

Sertifikasi Kompetensi Genjot SDM LPD

BALI TRIBUNE - Mengatasi semakin bertambahnya Lembaga Perkreditan Desa (LPD) kategori kurang dan tidak sehat, diperlukan peningkatan kualitas sumber daya manusia (SDM) khususnya untuk para ketua LPD melalui sertifikasi kompetensi. Bekerjasama dengan Lembaga Sertifikasi Jakarta, Lembaga Pemberdayaan (LP) LPD Provinsi Bali serta Badan Kerjasama (BKS) LPD Bali memberikan pelatihan kompetensi untuk 30 orang kepala LPD pada angkatan pertama, Senin (6/8).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 08/08/2018 - 09:47

LPG 3kg Langka, Harga Tembus Rp 23 Ribu

BALI TRIBUNE - Masyarakat kota Denpasar dalam berapa minggu belakangan ini kembali menjerit akibat kelangkaan LPG 3Kg yang seolah- olah hilang dari pasaran. Bahkan di tingkat agen dan pangkalan LPG 3kg hampir dipastikan pasokannya tersendat apalagi sampai tingkat pengecer sama sekali tidak ada stok, yang terlihat cuma onggokan tabung kosong. Bahkan harga terakhir di tingkat pengecer mencapai Rp.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 08/08/2018 - 09:46

Australia Siapkan Staff Konsulat Amankan Warganya di Lombok

BALI TRIBUNE - Terjadinya musibah gempa bumi yang menimpa Lombok yang juga berimbas ke Bali pemerintah Australia melalui Konjen Australia yang ada di Bali telah menyiapkan staffnya untuk siaga menangani warga negara Australia yang sedang berlibur di Lombok ataupun melakukan  aktivitas lainnya.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 08/07/2018 - 20:52

Causa Iman Karana

Harga Properti Komersial Bali Masih Stabil, Ditengah Pulihnya Permintaan

BALI TRIBUNE - Kepala Perwakilan Bank iIndonesia Provinsi Bali Causa Iman Karana memeparkan, hasil Survei Perkembangan Properti Komersial yang dilaksanakan Kantor Perwakilan Bank Indonesia (KPw BI) Provinsi Bali pada triwulan II-2018 untuk lokasi Denpasar dan Badung  menunjukkan harga sewa dasar sewa ruang perkantoran dan harga sewa ritel pusat perbelanjaan stabil, sedangkan harga apartemen service dan kamar hotel sedikit meningkat seiring meningkatnya permintaan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 08/07/2018 - 20:50