Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Puluhan Sales People Bali Raih Penghargaan di Astra Motor Salespeople Convention 2025

Sales People Bali
Bali Tribune / Sales People Bali Raih Penghargaan di Astra Motor Salespeople Convention 2025

balitribune.co.id | Denpasar – Sebagai bentuk apresiasi atas dedikasi dan kinerja luar biasa para salespeople Honda selama periode Januari hingga Desember 2024, Astra Motor menggelar acara puncak Astra Motor Salespeople Convention 2025 di Surabaya pada bulan lalu. Acara ini menjadi ajang penghargaan bergengsi bagi ratusan salespeople Honda dari seluruh Indonesia yang berhasil menunjukkan performa penjualan terbaik sekaligus memberikan pelayanan prima secara konsisten kepada konsumen. Sebanyak 31 salespeople asal Bali berhasil menorehkan prestasi dan terpilih untuk menghadiri acara puncak Awarding Night tersebut.

Region Head Astra Motor Bali, Yohanes Kurniawan, menyampaikan bahwa di tengah kondisi pasar yang penuh tantangan, para salespeople dituntut untuk tetap agile dan kompetitif dalam memberikan performa terbaiknya.

“Menjaga semangat dan produktivitas salespeople merupakan tantangan tersendiri. Sebagai garda terdepan dalam bisnis penjualan sepeda motor Honda, mereka telah menunjukkan kinerja luar biasa dan senantiasa mengutamakan layanan terbaik demi memenuhi kebutuhan konsumen. Apresiasi ini diharapkan dapat meningkatkan rasa bangga serta menjadi inspirasi bagi seluruh salespeople Honda untuk terus menampilkan kinerja terbaik,” ujar Kurniawan.

Ajang penghargaan ini dibagi dalam beberapa kategori, antara lain: Gold dan Silver untuk Counter Sales dan Salesman Reguler, Wing Sales People (WSP) untuk segmen motor premium, serta Team Leader Sales Management (TL SM) yang berperan dalam pengawasan dan pembinaan tim penjualan.
Berikut daftar pemenang dari wilayah Bali: 

Kategori Gold Exclusive Salesman: Ni Komang Sri Danti (Astra Motor Karangasem), I Made Pasek Suarjaya (Astra Motor Gianyar). 

Kategori Gold Salesman: Komang Candra (Astra Motor Gianyar), Ketut Agus Adiputra (Astra Motor Singaraja), I Putu Sutrisna (Astra Motor Karangasem), Made Hendra Juliarta (Astra Motor Kuta), Kadek Mas Indriani (Astra Motor Seririt), Ni Wayan Widyantari Asih (Astra Motor Tabanan), Dwi Supriyanto (Astra Motor Teuku Umar), Bangkit Sanjaya (Astra Motor Kuta)

Kategori Silver Salesman/Sales Counter: I Ketut Pasek Junaedi (Astra Motor Karang Asem), Surya Mahardeka (Astra Motor Center Denpasar), Muhammad Andra Fahreza (Astra Motor Teuku Umar), Ni Putu Dian Anggreni (UD. Artha Karya Motor), Redi Fianto (CV. Asia Motor), Ni Luh Yanti (PT. Kharisma Perkasa Dewata), Gede Wahyu Ari Putra (Astra Motor Sangsit), Ni Wayan Ratna (Made Ferry Motor), Ni Putu Okanadi (Made Ferry Motor), Siswo Ariska Sugiyanto (Astra Motor Tabanan), Putu Gede Yudi Ariyadi (PT. Mertha Buana Motor), Ni Putu Apriani (Astra Motor Batubulan), Ni Luh Putu Eka Darmiyanti (PT. Herointi Nusa).

Kategori Gold Team Leader SM/SC/WSP: I Komang Suarsana (Astra Motor Karang Asem), Nengah Wiyartama (Astra Motor Gianyar), Pramezty (PT. Asaparis)

Kategori Silver Team Leader SC: Ni Ketut Ratni (Made Ferry Motor), Nyoman Susila (Astra Motor Teuku Umar), I Putu Agus Wibawa (CV. Nagamas Mitra Utama).

Kategori Gold BBC: I Gede Rudy Satriawan (Astra Motor Center Denpasar)

Kategori Gold Mekanik: I Made Wiyoga (Astra Motor Center Denpasar)

wartawan
HEN
Category

Wawali Arya Wibawa Pimpin Apel dan Tabur Bunga Peringati Serangan Umum Kota Denpasar ke-79

balitribune.co.id | Denpasar - Peringatan peristiwa heroik Serangan Umum Kota Denpasar ke-79 dilaksanakan Pemkot Denpasar dengan pelaksanaan apel dan tabur bunga di Lapangan Puputan Badung, I Gusti Ngurah Made Agung, Jumat (11/4).

Baca Selengkapnya icon click

Mengukur Kompetensi Siswa, Astra Motor Bali Jadi Penguji Eksternal UKK

balitribune.co.id | Semarapura – Sebagai upaya mencetak lulusan SMK yang siap kerja, Astra Motor Bali kembali menunjukkan komitmennya terhadap dunia pendidikan melalui program Satu Hati Education Program (SHEP). Pada bulan Maret lalu, Astra Motor Bali turut serta dalam pelaksanaan Uji Kompetensi Keahlian (UKK) bagi siswa kelas XII jurusan Teknik Sepeda Motor (TSM) di SMK Negeri 1 Klungkung dengan menjadi penguji eksternal.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Hibah Parpol Segera Cair, Terbesar PDI Perjuangan Dapat Rp1,3 Miliar

balitribune.co.id | Singaraja – Nampaknya pengurus Partai Politik (Parpol) bisa bernafas lega. Pasalnya hibah bantuan keuangan untuk parpol (Banpol) tahun 2025 akan segera dapat dicairkan. Banpol yang diperuntukkan untuk kepentingan pendidikan politik itu diberikan kepada 7 Parpol peraih kursi di DPRD Buleleng dengan jumlah total sebesar Rp 3, 137 miliar lebih. 

Baca Selengkapnya icon click

Propam Polsek Nusa Penida Razia Kendaraan Personel

balitribune.co.id | Semarapura - Untuk menciptakan personil yang kredibel dan menjaga marwah institusinya ,Polsek Nusa Penida mulai unjuk gigi tertibkan personilnya dengan menggelar penertiban. Untuk itu sebagai penjaga marwah institusi,Sie Propam Polsek Nusa Penida melaksanakan razia kendaraan personel Polsek Nusa Penida yang dilaksanakan di pintu masuk Mako Polsek, Kamis (10/4).

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Bupati Satria dan Wabup Tjok Surya Putra "Nedunang" Ida Bhatara Pura Gelap Besakih

balitribune.co.id | Semarapura - Bertepatan dengan rahina Buda Umanis Julungwangi, Bupati Klungkung I Made Satria bersama Ny. Eva Satria dan Wakil Bupati Klungkung, Tjokorda Gde Surya Putra ngayah pelaksanaan prosesi Upacara Nedunang Ida Bhatara Pura Gelap di Pura Agung Besakih, Kecamatan Rendang, Kabupaten Karangasem, Rabu (9/4).I

Baca Selengkapnya icon click

Pencarian Pemancing Hilang di Pantai Mimba Karangasem Masih Berlanjut

balitribune.co.id | Amlapura - Hingga saat ini Tim SAR gabungan dari Basarnas, Polairud Polres Karangasem, Bakamla, BPBD Karangasem dan potensi SAR lainnya, masih terus berupaya melakukan pencarian terhadap korban atas nama I Wayan Suwirta warga berusia 45 Tahun, asal Banjar Lebah, Susut, Bangli yang diduga terseret arus saat memancing di Pantai Mimba, Desa Padangbai, Kecamatan Manggis, Karangasem, pada Senin (7/4/2025) lalu.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.