Wabup Suiasa Hadiri Persembahyangan Hari Saraswati
balitribune.co.id | Mangupura - Hari Raya Saraswati memiliki nilai yang sangat penting dan strategis sebagai hari turunnya ilmu pengetahuan, yang jatuh pada Saniscara Umanis Wuku Watugunung, atau setiap enam bulan sekali.