Wabup Suiasa Terima Audiensi Perwakilan ST Desa Bongkasa
balitribune.co.id | Mangupura - Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa menerima audiensi dari masing-masing Sekaa Teruna Desa Bongkasa, terkait menyampaikan program kegiatan Sekaa Teruna Desa Bongkasa, bertempat di RJ Wabup Badung, Senin (9/5).