Peringati HKB 2021, Uji SOP dan Simulasi Penanggulangan Bencana
balitribune.co.id | Denpasar - Memperingati Hari Kesiapsiagaan Bencana (HKB) tahun 2021, Gerakan Pramuka Kwartir Cabang (Kwarcab) Denpasar ikut berpartisipasi melaksanakan simulasi dan uji Standar Operasional Prosedur (SOP) saat menghadapi gempa bumi dan tsunami, yang