Komponen Peduli Kemanusian Bersama Polres Badung Beri Makan Kera
balitribune.co.id | Mangupura - Dampak pandemi Covid-19 tidak hanya dirasakan oleh manusia. Atas dasar itulah Komponen Peduli Kemanusiaan Bali bersinergi dengan Polres Badung memberikan makan Kera di obyek wisata Sangeh di Kabupaten Badung, Senin (6/7).