Kasus Positif Covid-19 Denpasar Bertambah, Sebagian Besar Kasus Transmisi Lokal Klaster Pasar Kumbasari
balitribune.co.id | Denpasar - Kasus positif Covid-19 di Kota Denpasar kembali mengalami peningkatan signifikan. Kali ini, per hari Kamis (18/6) tercatat penambahan kasus positif Covid-19 di ibukota provinsi Bali ini sebanyak 36 orang.