Balitribune.co.id | Tabanan - Puskesmas Tabanan 3 ditutup untuk sementara setelah salah seorang tenaga medis berstatus bidan terkonfirmasi positif Covid-19. Sayangnya selama menunggu hasil tes swab keluar, bidan tersebut tetap bertugas menangani pasien sampai akhirnya swab yang dilakukan menunjukkan hasil positif.
Balitribune.co.id | Denpasar - Mencegah penularan Covid-19 pada transmisi lokal, Kelurahan Sesetan bersama Satgas Gotong Royong Desa dan Satgas Lingkungan melakukan pemantauan protokol kesehatan kepada pedagang dan pembeli di Pasar Adi Kusuma, Lingkungan Taman Suci, Kelurahan Sesetan, Senin (6/7).
Balitribune.co.id | Denpasar - Terkait dengan situasi perkembangan pandemi Covid-19 di wilayah teritorial Kodam IX/Udayana, Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Kurnia Dewantara kembali memimpin Rapat Evaluasi Penanggulangan Covid-19 yang digelar di Ruang Airlangga Makodam IX/Udayana, Denpasar, Senin (6/7).
Balitribune.co.id | Denpasar - Penanganan Pandemi Covid-19 di berbagai dunia memang menghasilkan berbagai jenis formula dalam penanganan, termasuk Pemkot Denpasar telah melaksanakan berbagai cara dan inovasi inovasi guna mendukung percepatan Penanganan Covid-19.
Balitribune.co.id | Denpasar - Kegiatan pengawasan merupakan bagian dari suatu sistem dalam manajemen modern, sebagai sarana pengendalian kegiatan organisasi. Implementasinya di lingkungan Kodam dilaksanakan oleh Inspektorat Kodam (Itdam) sebagai aparat pengawasan internal pemerintah (APIP) sesuai dengan tugas pokoknya.