DOKU Bangun Ekosistem Layanan Pembayaran Digital
balitribune.co.id | Denpasar - Sebagai perusahaan pembayaran yang salah satunya adalah menyediakan layanan, payment gateway pertama dan terbesar di Indonesia; proses transformasi DOKU terus berjalan melalui keberagaman Iini produk yang bertumbuh bersama dengan bisnis online para merchant.