Anak Ketua DPRD Klungkung Divonis Delapan Bulan Penjara
balitribune.co.id | Denpasar - Majelis hakim yang diketuai Bambang Eka Putra, menjatuhkan vonis cukup ringan terhadap I Putu Sweta Aprilia alias AAR alias To Antik (24), anak kandung Ketua DPRD Klungkung, I Wayan Baru, yang terjerat kasus penyalahgunaan narkotika.