Ciptakan Lingkungan Sehat, TNI Bantu Jamban Warga
balitribune.co.id | Singaraja - Karya Bakti Kodim 1609/Buleleng Semester I Tahun 2019 diwarnai aksi jambanisasi milik warga. Program TNI peduli rakyat itu terselenggara hasil kerjasama dengan PT.Pelindo III Celukan Bawang melalui dana corporate social responsibility (CSR).