Bali Tribune Page 6745 |
Bali Tribune, Senin 23 September 2024

balitribune.co.id | SingarajaNasib buruh di Perusahaan Listrik Tenaga Uap (PLTU) Celukan Bawang, Gerokgak, Buleleng ternyata benar-benar diujung tanduk. Selain terancam kehilangan mata pencaharian, pesangon yang menjadi hak mereka ternyata juga tidak jelas. Menariknya, dalam proses menuntut hak tersebut, ada dugaan persekongkolan agar ratusan buruh tersebut tidak mendapatkan haknya.

pengusaha batako

Krisis Pasir, Pengusaha Batako Kelimpungan

Bangli, Bali Tribune

Kebijakan menutup lokasi galian C illegal di Kabuapten Karangsem berimbas pada semakin sulitnya warga untuk membeli pasar. Dampak langkanya atau sulitnya membeli pasir, selain dirasakan oleh pengusaha yang bergerak di bidang kontruksi, juga dirasakan oleh warga yang menggeluti usaha cetak batako.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:59

perhiasan

Bali Ekspor Perhiasan 7,08 Juta Dolar AS

Denpasar, Bali Tribune

Bali meraih devisa sebesar 7,08 juta dolar AS dari ekspor berbagai jenis perhiasan dari bahan baku emas dan perak (permata) selama bulan Juni 2016, meningkat 39,45 persen dibanding bulan sebelumnya (Mei 2016) tercatat 5,07 juta dolar AS.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:55

wisatawan

Manfaatkan Pariwisata Tumbuhkan “Domestic Power”

Kuta, Bali Tribune

Pesatnya perkembangan pariwisata di Bali diharapkan mampu membangkitkan kekuatan perekonomian lokal atau domestic power. Menurut Chief Executive Officer dari Asian Development Bank Institute, Naoyuki Yoshino, budaya lokal Bali menjadi daya tarik pariwisata yang mampu mendatangkan wisatawan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:55

macet

Pembangunan Infrastrukur Bali Tak Memadai

Kuta, Bali Tribune

Pemerintah Pusat maupun Bali jika fokus terhadap pengembangan pariwisata semestinya mengupayakan peningkatan pendanaan untuk pembangunan infrastruktur terutama yang terkait transportasi umum. Seperti halnya kondisi di Bali saat ini di titik-titik sentral wisata kerap dihadapi kemacetan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:50

olahraga

Gagal Jinakkan PS Gianyar

Jimbaran, Bali Tribune

Sempat memimpin 2-1 hingga menit ke-88, akhirnya Pro-Kundalini terpaksa berbagi nilai setelah bermain imbang 2-2 melawan PS Gianyar dalam lanjutan Piala Nusantara 2016 wilayah Bali Grup A, di Stadion Yoga Perkanthi Jimbaran, Rabu (10/8).

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:45

bali united

Disebut-sebut Bakal Gantikan Posisi Lucas

Kuta, Bali Tribune

Bali United kedatangan pemain anyar, yang disebut-sebut bakal menggantikan posisi Lucas Patinho yang didepak manajemen. Ia adalah gelandang asal Serbia, Zoran Knezevic, yang Rabu (10/8) terlihat mulai latihan bersama dengan punggawa Serdadu Tridatu lainnya, di Lapangan Trisakti, Legian.

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:40

PON

Tinju Realistis Raih 3 Medali Emas

Denpasar, Bali Tribune

Ketua Harian Pengprov Pertina Bali, Harry Trimulia Putra menyebut target tiga medali emas di PON XIX/2016 Jawa Barat, September nanti sangat realistis. Karenanya dengan kekuatan 5 petinju, mereka diminta untuk membawa pulang tiga medali emas tersebut.

Olahraga | Submitted by contributor on Thu, 08/11/2016 - 14:35