Hampir Dua Abad, Baru Digelar Karya di Pura Penataran Sangging
BALI TRIBUNE - HAMPIR dua ratus tahun berlalu, baru di Rahinan Tumpek Landep, Sabtu (31/3) mendatang, pengempon Pura Penataran Sangging di Banjar Kawan, Kelurahan Kawan Bangli, menggelar karya Mamungkah lan Ngenteg Linggih. Persiapan karya telah dilakukan oleh pengepon pura sejak enam bulan lalu.