Gubernur dan Kapolda Bali Hadiri “Open House” di Kediaman Pangdam
BALI TRIBUNE - Gubernur Bali Made Mangku Pastika beserta para pejabat anggota Forum Kordinasi Pimpinan Daerah (FKPD) Provinsi Bali, Kapolda Bali Irjen Pol Petrus Reinhard Golose didampingi para pejabat utama Polda Bali, Ketua Forum Kerukunan Umat Beragama (FKUB) dan Ketua Parisada Hindu Dharma Indonesia (PHDI) Provinsi Bali, Bendesa Agung Desa Pakraman, para pengelingsir puri, tokoh agama, tokoh adat, dan tokoh masyarakat serta dari kalangan generasi muda, termasuk Taru