Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Usung Tema “Persembahan Kepada Laut”, Festival Budaya Bahari, Tingkatkan Sektor Pariwisata Bersinergi Dengan Kelautan

BALI TRIBUNE - Layaknya raja dengan jubah kebesarannya dan diarak menggunakan kereta kencana, Bupati Badung, Nyoman Giri Prasta bersama Wabup Ketut Suiasa dan Deputi Bidang Pengembangan Pemasaran Pariwisata Mancanegara Kemenpar, Prof Gde Pitana menjadi pimpinan dalam parade pembukaan Festival Budaya Bahari Kabupaten Badung (Badung Budaya Bahari), Rabu (9/5) lalu di Pantai Pandawa Kutuh. Kemudian diikuti dibelakang rombongan, Bendeaa Adat Kutuh Made Wena dan Ka

Baca Selengkapnya icon click

Bukalapak Raih Gelar Unicorn

BALI TRIBUNE - Menkominfo Rudiantara mengapresiasi sukses besar yang dirintis Bukalapak hingga meraih gelar Unicorn. Hal itu disampaikan Menkominfo di sela acara “The 1st Next Indonesia Unicorn (NextICorn) International Summit” di Bali Nusa Dua Convention Centre (BNDCC), Nusa Dua, Rabu (9/5). Di hadapan ratusan investor dan pelaku startup, CEO & Founder Bukalapak Achmad Zaky berbagi kisah sukses dan pandangannya untuk menjadi unicorn.

Baca Selengkapnya icon click

Sembilan Hotel di Bali Digugat ke PN Surabaya

BALI TRIBUNE - PT Inter Sports Marketing (ISM) sebagai satu-satunya penerima lisensi Media Right 2014 FIFA World Cup Brazil (Piala Dunia Brazil 2014) dari Federation International de Football Association (FIFA), kembali mengajukan gugatan perbuatan melawan hukum berupa pelanggaran hak cipta dan ganti rugi terhadap 9 hotel berbintang di Bali.

Baca Selengkapnya icon click

Parade ‘Sailing Pass’ 55 Kapal Perang Tutup “MNEK 2018”

BALI TRIBUNE - Parade “sailing pass” sedikitnya ada 55 kapal perang Angkatan Laut (AL) dari 36 negara yang melibatkan sekitar 5.500 personel AL digelar di Laut Bali, sekaligus menandai secara resmi penutupan kegiatan “3rd Multilateral Naval Exercise Komodo (MNEK) 2018” di Lombok, Mataram, Nusa Tenggara Barat (NTB), Rabu (9/5).

Baca Selengkapnya icon click

Revisi Perda Desa Pekraman, Tingkatkan Bantuan, Bangun Wantilan se-Bali, Koster-Ace Bertekad Siap Perkuat Desa Adat

BALI TRIBUNE - Calon Gubernur Bali nomor urut 1, Wayan Koster, Rabu (9/5) menggelar kampanye bersama pasangan calon Bupati dan Wakil Bupati Klungkung nomor urut 1, Cokorda Bagus Oka-I Ketut Mandia (BAGIA). Simakrama pasangan satu jalur ini digelar di sejumlah desa di Kabupaten Klungkung, salah satunya di Desa Pakraman Tusan, Kecamatan Banjarangkan. Salah satu kebijakan yang digadang-gadang pasangan Koster-Ace adalah memperkuat kedudukan dan fungsi Desa Adat.

Baca Selengkapnya icon click

Jelang Trihari Suci Waisak di Denpasar, Umat Buddha Jalani Tradisi Pindapatta

BALI TRIBUNE - Menjelang perayaan Trihari Suci Waisak, umat Buddha di Denpasar dan sekitarnya menjalani tradisi Pindapatta pada Kamis (10/5) pagi. Ratusan umat dengan tertib berjejer di sepanjang Jalan Gunung Agung – mulai dari depan Bank Danamon hingga ke Vihara Buddha Sakyamuni (VBSM) – untuk memberikan dana makanan berupa makanan kering, makanan siap saji, minuman dan obat-obatan kepada para Bhikkhu yang melintas di depan mereka.

Baca Selengkapnya icon click
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.