Hanya Foto Bareng Paslon, Polisi Kena Sanksi Berat
BALI TRIBUNE - Polri telah memberi sikap tegas jika ada anggota Polri melakukan tindakan ikut serta dalam terlibat aktif mendukung salah satu paslin dalam Pilkada 2018 ini yang digelar serentak di Indonesia.
Sedikitnya ada 13 larangan bagi anggota Polri, salah satunya adalah anggota Polri dilarang untuk berfoto dengan pasangan calon.