AISI Yakin Pasar Sepeda Motor Capai 4,6 Juta Unit
balitribune.co.id | ASOSIASI Industri Sepeda Motor Indonesia (AISI) memperkirakan pasar sepeda motor domestik tahun 2021 akan meningkat dibandingkan tahun sebelumnya. Angkanya diprediksi mencapai 4,3 juta-4,6 juta unit.