Badung Denpasar | Page 742 | Bali Tribune
Bali Tribune, Selasa 14 Januari 2025

Bawa Sabu 300 gram Lebih, Pria ini Divonis 12 Tahun

BALI TRIBUNE - Majelis hakim menjatuhkan pidana penjara selama 12 tahun terhadap Asep Kurnia (37), terdakwa kasus Narkotika jenis sabu-sabu dengan barang bukti sebanyak 352 gram, Rabu (26/9), di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar.

Dengan putusan tersebut, pria yang berprofesi sebagai sopir online harus siap-siap menyusul istrinya, Ni Luh Putu Mega Karisma, ke Lapas Kerobokan, yang  beberapa waktu lalu  juga divonis 10 tahun atas kasus Narkotika.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 09/27/2018 - 10:25

Sukseskan IMF-WB, PDAM Tirta Mangutama Bentuk Tim URC

BALI TRIBUNE - Perusahaan Daerah Air Minum (PDAM)  Tirta Mangutama Kabupaten Badung akan membentuk Tim Unit Reaksi Cepat (URC) untuk memgantisipasi air "kecra_kecrit"  atau tidak normal selama hajatan Internasional Monetary Fund (IMF) World Bank (WB) Annual Meetings 2018 di Nusa Dua pada November mendatang.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 09/27/2018 - 10:22

Rebutan Lahan, Jukir Tewas Ditusuk

BALI TRIBUNE - Peristiwa berdarah terjadi di areal parkir Kantor Jasa Titipan Kilat (Tiki) Jalan Letda Regug No.1, Dangin Puri, Denpasar Timur, Rabu (26/9). Seorang juru parkir, Ketut Pasek Mas (46) tewas ditusuk pisau rekannya sesama juru parker, Wayan Siki (65). Setelah menghabisi korban, warga Jalan Gunung Batur Denpasar ini menyerahkan diri ke polisi.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Thu, 09/27/2018 - 09:48

Komisi I Undang BKPSDM Rapat Kerja

BALI TRIBUNE - Komisi I DPRD Badung mengundang Badan Kepegawaian dan Sumber Daya Manusia (BKPSDM) untuk menggelar rapat kerja, Senin (24/9) di ruang rapat pimpinan DPRD Badung. Rapat dipimpin Ketua Komisi I, Wayan Suyasa didampingi anggota Kadek Sudarmaja, Made Subawa dan Nyoman Ardana. Hadir pula Kepala BKPSDM Badung Gede Wijaya, Kabid Mutasi BKPSDM Made Suambi beserta sejumlah Kasi.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 09/26/2018 - 23:15

Bupati konferensi pers Mandiri Badung International Night Run 2018, Perintahkan Fokus Hidupkan 5 Desa Wisata

BALI TRIBUNE - Kepala Dinas Pariwisata (Dispar) Kabupaten Badung I Made Badra mendapat atensi khusus dari Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta. Bupati bahkan melarang pejabat asal Kuta ini keluar daerah apalagi sampai keluar negeri. Ia diminta fokus menghidupkan lima dari sebelas desa wisata yang lama 'mati suri' di Kabupaten Badung.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 09/26/2018 - 19:52

Danrem Sosialisasikan Protap Pam “IMF-WB 2018”

BALI TRIBUNE - Agar pelaksanaan Sidang Tahunan Dana Moneter Internasional dan Bank Dunia atau “Annual Meeting International Moneter Fund (IMF)- World Bank (WB)” di Nusa Dua, Oktober mendatang berjalan aman dan lancar, Danrem 163/Wira Satya Kolonel Arh AM Suharyadi, SIP., MSi., memimpin kegiatan sosialisasi protap pengamanan (pam) kegiatan tersebut di Wantilan ITDC, Nusa Dua, Selasa (25/9).
 

Badung DenpasarNasional Politik | Submitted by contributor on Wed, 09/26/2018 - 13:09

Lion Air Digugat

BALI TRIBUNE -  Seorang penumpang Lion Air, Po Li Pin (58) menggugat Lion Air karena barang bawaannya hilang. Akibatnya, warga Jalan Tulip Denpasar Timur  ini menderita kerugian mencapai Rp20 juta. 
  

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 09/26/2018 - 13:07

Nyaleg, Tersangka Pungli "Dilepas" Polisi

BALI TRIBUNE - Pasca ditetapkan sebagai tersangka dan ditahan dalam perkara dugaan pungutan liar pengusaha speed boat, penyidik Dit Polair Polda Bali justru “melepas” I Ketut Gunaksa, oknum Bendesa Jungut Batu yang juga merupakan seorang nyaleg dari Partai Gerindra, pada Sabtu  (22/9) lalu. Itu setelah tim kuasa hukum tersangka mengajukan surat penangguhan.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Wed, 09/26/2018 - 10:35

Selama Pertemuan IMF-WB, Kendaraan Sistim Ganjil-Genap Diterapkan

BALI TRIBUNE - Selama pertemuan tahunan IMF-World Bank (WB) yang berlangsung di Nusa Dua, 8 - 14 Oktober nanti, akan ada pembatasan akses menuju kawasan Nusa Dua dengan penerapan kendaraan berplat ganjil - genap. 
 
Penerapan rekayasa lalu lintas ini hanya untuk kendaraan pribadi dan truk angkutan barang. Sedangkan pengendara sepeda motor dan kendaraan umum tidak dibatasi. 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Tue, 09/25/2018 - 20:16