Keliling Bali | Page 1031 | Bali Tribune
Bali Tribune, Kamis 16 Januari 2025

Galakkan Lomba Megala-gala di Klungkung

balitribune.co.id | Semarapura - Bupati Klungkung dan Ny. Ayu Suwirta didampingi Wakil Bupati Klungkung I Made Kasta dan Ny. Sri Kasta menghadiri kegiatan lomba megala-megala bertempat di Lapangan GOR Swecapura Gelgel, Senin (22/4).
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:44

Rekapitulasi Suara Pemilu di Kecamatan Berjalan Alot

balitribune.co.id | Gianyar - Rekapitulasi suara Pemilu yang dilakukan di kantor camat se-Kabupaten Gianyar yang dimulai sejak Senin (22/4) berlangusng ketat. Masing-masing saksi dipastikan harus mengantongi surat mandat dari masing-masing partainya.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:38

Belasan Sekolah Masih Numpang UNBK

balitribune.co.id | Negara - Ujian Nasional jenjang SMP sederajat tahun ajaran 2018/2019 mulai Senin (22/4). Seluruh SMP maupun MTs di Kabupaten Jembrana dipastikan mengikuti Ujian Nasional Berbasis Komputer (UNBK), namun hingga kini belum semua SMP bisa menggelar UNBK secara mandiri.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:36

Dua Siswa Tidak Ikut UNBK Tingkat SMP

balitribune.co.id | Bangli - Pelaksanaan ujian nasional berbasis computer (UNBK) tingkat SMP mulai dilaksanakan pada Senin (22/4). Untuk di Bangli sendiri 100 persen melaksanakan UNBK. Sementara itu hingga sesi kedua UNBK, terdata 2 orang siswa yang tidak hadir. Satu di antaranya sakit dan satu lagi sudah mengundurkan diri.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:35

Lahan Eks Depdibud Dilirik untuk Pasar Tenten

balitribune.co.id | Bangli - Bekas Kantor Departemen Pendidikan dan Kebudayaan (Depdikbud) Bangli yang berlamat di Lingkungan Banjar Pande, Kelurahan Cempaga Bangli sudah sejak lama tidak dimanfaatkan. Karena  tidak lagi dimanfaatkan, Krama Adat Banjar Pande  berkeinginan memanfaatkan lahan seluas kurang lebih 4 are itu untuk pasar tenten. 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:31

DTW Jatiluwih Bantah Ada Pembangunan Helipad di Area Sawah

balitribune.co.id | Tabanan - Adanya tudingan pembangunan Helipad di kawasan Subak Jatiluwih yang mengakibatkan status Warisan Budaya Dunia (WBD) Jatiluwih terancam dicabut, dibantah oleh Manajer Operasional DTW Jatiluwih I Nengah Sutirtayasa, saat jumpa perss bersama awak media, Senin (22/4). Hadir Badan Pengelola DTW Jatiluwih, Asisten I Setda Tabanan I Wayan Miarsana, serta Sekda Tabanan  I Gede Susila.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 14:26

Pleno PPK: Buka Kotak Suara Sampai Hitung Ulang

balitribune.co.id | NegaraKendati sejumlah partai politik maupun para calon legislatif di Jembrana telah mengklaim perolehan suara dan kursi di legisltafi. Namun hingga kini proses rekapitulasi perolehan suara pemilu legislative (pileg) di tingkat Kecamatan masih berproses.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 00:56

PVMBG: Waspadai Emisi Gas Beracun di Kawah Gunung Agung

balitribune.co.id | AmlapuraPasca erupsi dengan suara dentuman keras dan lontaran lava pijar sejauh 3.000 meter dari permukaan kawah pada Minggu (21/4) malam, pihak PVMBG secara intensif melakukan pengamatan pergerakan dan perubahan aktifitas vulkanik Gunung  Agung. PVMBG juga mengeluarkan warning tentang kemungkinan adanya gas beracun di puncak kawah.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Tue, 04/23/2019 - 00:28

Dewan Klungkung Kembali Dikuasai PDIP

balitribune.co.id | Semarapura - Pasca perhelatan Pileg dan Pilpres serentak Rabu 17 April 2019 baru baru ini, hasil Pileg untuk Kabupaten Klungkung benar benar hasilnya mencengangkan. Karena sesuai prediksi sumber di internal  KPU Klungkung menyebutkan hampir pasti personel DPRD Klungkung masa bakti 2019 – 2024 ini bakal diisi banyak pendatang baru alias New Comer. 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/22/2019 - 14:40

Akibat Letusan Gunung Agung, Pagi-pagi Warga Klungkung Dikejutkan Hujan Abu

balitribune.co.id | Semarapura - Warga Klungkung pagi-pagi sudah dikejutkan dengan adanya guyuran hujan abu yang melanda Klungkung. Hal itu tampak dari memutihnya seluruh tanaman serta kendaraan milik warga masyarakat karena paparan abu yang cukup tebal terpantau oleh warga di Seputaran Semarapura.
 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 04/22/2019 - 14:38