Ekonomi Bisnis | Page 454 | Bali Tribune
Bali Tribune, Sabtu 09 November 2024
komprehensif

Ketua Komisi III Harapkan Pusat Lebih Komprehensif Kaji Bandara Buleleng

BALI TRIBUNE - Rencana pembangunan bandara di Buleleng yang hingga kini masih terus bergulir semestinya bisa segera disikapi pihak terkait agar tak ngambang. Pasalnya investor sudah siap untuk mewujudkan pembangunan bandara yang diidam-idamkan masyarakat Bali khususnya Bali Utara. Dua investor yakni PT Pembari dan PT BIBU menyatakan sudah siap namun sampai kini menunggu Penlok (Penetapan Lokasi) yang belum juga turun dari pusat.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 03/27/2018 - 14:14

drive thru

Bali Tol Sediakan Drive Thru Isi Saldo Unik

BALI TRIBUNE - Jasamarga Bali Tol (JBT) resmikan layanan drive thru penjualan dan top up/isi ulang uang elektronik (Unik) yang berlokasi di bawah simpang susun di Jalan Pelabuhan Benoa, Denpasar, Senin (26/3).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 03/27/2018 - 14:14

Earth Hour

Dukung Earth Hour, Bandara Ngurah Rai Tukar Tas Plastik Penumpang

BALI TRIBUNE - Angkasa Pura I akan menjadikan Bandara I Gusti Ngurah Rai sebagai airport pertama di Indonesia dengan komitmen zero plastik. Bahkan para tenant yang berada di bandara setempat akan di data terkait penggunaan tas perbelanjaan ramah lingkungan bukan plastik

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 03/26/2018 - 21:04

Earth Hour

Earth Hour Campaign : 60 Menit Positif Bagi Bumi

BALI TRIBUNE - Earth Hour merupakan kampanye yang dilakukan secara global yang bertujuan untuk mengurangi emisi zat karbondioksida sebagai pemicu pemanasan global yang ada di bumi.

Earth Hour ini dilaksanakan serentak di seluruh dunia pada 24 Maret 2018 pada pukul 20:30 waktu setempat selama 1 jam.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 03/26/2018 - 21:03

pariwisata

Sunday Market Kenalkan Produk Destinasi Wisata

BALI TRIBUNE - Suatu destinasi wisata tidak hanya diperkenalkan kepada wisatawan, juga masyarakat sekitar. Hal itu diharapkan agar masyarakat yang berada di kawasan destinasi wisata dapat mengetahui potensi dan produk yang dimiliki. Operational Manager Secret Garden Village, Ambarwati mengatakan sebagai pengelola destinasi wisata hendaknya memperkenalkan produk-produk tersebut kepada masyarakat bukan hanya wisatawan saja.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 03/26/2018 - 21:03

DKPH

Earth Hour : DKPH Padamkan Lampu

BALI TRIBUNE - Pelaksanaan  gerakan cinta lingkungan hidup “Earth Hour”, Sabtu (24/3) malam yang berlangsung di Discovery Kartika Plaza Hotel Kuta berjalan semarak. Saat Earth Hour berlangsung hampir seluruh lampu di hotel padam. Hanya beberapa titik yang terlihat menyala namun dengan penerangan kecil. “Para tamu dengan kesadaran sendiri mematikan lampu kamarnya.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 03/26/2018 - 21:02

produk

Bali Perlu Genjot Ekonomi Kreatif

BALI TRIBUNE - Meambatnya pertumbuhan ekonomi belakangan ini menjadi fokus perhatian berbagai pihak untuk dicarikan solusi melalui pengembangan berbagai bidang, termasuk diluar sektor pariwisata yang selama ini menjadi titik tumpu perekonomian Bali. Salah satunya dengan pengembangan ekonomi kreatif. Pengembangan ekonomi kreatif memerlukan strategi khusus agar mampu menggerakkan roda perekonomian, khususnya di Bali.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 03/23/2018 - 12:53

perbankan

Bekraf Sebut Startup Rentan Hadapi Lembah Kematian

BALI TRIBUNE - Badan Ekonomi Kreatif (Bekraf) menilai permodalan menjadi salah satu permasalahan yang dihadapi pelaku usaha ekonomi kreatif. Deputi Akses Permodalan Bekraf berupaya untuk membekali pelaku ekonomi kreatif (ekraf) untuk mengakses alternatif pembiayaan dari sumber pembiayaan non perbankan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 03/23/2018 - 12:51

DPRD

Bank Dunia Lakukan Survei Jilid II Bandara Buleleng

BALI TRIBUNE - Polemik terkait batal atau tidaknya pembangunan bandara internasional di Bali Utara, tepatnya di Kabupaten Buleleng, akhirnya menemukan titik terang. Bahkan dapat dipastikan, rencana pembangunan bandara domestik kedua di Bali itu belum "tutup buku".

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 03/23/2018 - 12:49