Pariwisata Jadi Program Prioritas, Jembrana Tingkatkan Kapasitas SDM
balitribune.co.id | Negara - Pembangunan sektor pariwisata di Kabupaten Jembrana merupakan salah satu program prioritas pemerintah daerah. Pada dasarnya pembangunan sector pariwisata ini bertujuan untuk meningkatkan perekonomian dan kesejahteraan masyarakat.