Ubah Paradigma, May Day di Jembrana Digelar Funday
balitribune.co.id | Negara - Berbeda dengan di daerah lain, peringatan Hari Buruh Internasional (Mayday) yang biasanya diperingati dengan demo turun ke jalan, di Kabupaten Jembrana digelar secara fun (bahagia).