Iklan - Geser ke atas untuk melanjutkan.

Sumpah Janji 30 Anggota DPRD Kabupaten Klungkung Masa Jabatan 2024-2029

Bali Tribune / PELANTIKAN - Sidang Paripurna DPRD Klungkung pengambilan sumpah di Balai Budaya Klungkung.

balitribune.co.id | SemarapuraRatusan warga utamanya para kerabat maupun para simpatisan  anggota dewan anyar terpilih padati Balai Budaya Ide Dewagung Istri Kanya, Rabu (14/8). Kehadiran mereka dalam rangka menghadiri rapat paripurna DPRD Klungkung  terkait pemberhentian anggota DPRD masa bakti sebelumnya sekaligus  Peresmian Pengangkatan dan Pengucapan Sumpah / Janji anggota DPRD terpilih Kabupaten Klungkung Masa Jabatan Tahun 2024- 2029.

Hadir PJ Bupati Klungkung I Nyoman Jendrika sekaligus membacakan sambutan Mendagari Toto Karnavian, Ketua DPRD Sementara A.A Gede Anom, SH, Wakil Ketua Sementara Wayan Baru,S,Sos, Ketua Pengadilan Negeri Semarapura A.A. Sagung Yuni Wulantrisna S.H., Dandim 1610/Klungkung Letkol Inf Armen, Wakapolres Klungkung Kompol I Komang Sura Maryantika,Kepala Kejaksaan Negeri Klungkung atau yang mewakili, Ida Dalem Semaraputra, OPD Terkait dilingkungan Pemkab Klungkung serta Para Undangan lainnya.

Sebelum pengambilan sumpah dan janji anggota dewan terpilih, Plt Sekwan DPRD Klungkung Komang Agus Usana SH membacakan SK  nama nama anggota DPRD Klungkung sebanyak 30 orang yang dilantik. Sesuai SK Pj Gubernur Bali Mahendra dimana untuk di wilayah Kabupaten Klungkung ini, jumlah anggota DPRD Klungkung yang terpilih sebanyak 30 orang dimana 11 orang diantaranya adalah wajah baru.

Sementara 11 nama baru anggota DPRD Klungkung yakni Dewa Yudhi Endra Putra (PDIP), I Putu Tika Winawan (Perindo), Wayan Mastra (Hanura), I Nyoman Alit Sudiana (Golkar), Ni Wayan Sukarmi (PDIP), I Wayan Navy Sudarsa (Gerindra), I Made Rudana Atmaja (PDIP), I Ketut Dadi (Gerindra), Komang Krisna Nata Waisnawa (Hanura), Ida Bagus Ketut Arimbawa (PDIP), dan I Wayan Regeg (PDIP)

Untuk wilayah Dapil Kecamatan Klungkung yang terpilih sebanyak 9 Orang, Dapil Kecamatan Nusapenida yang terpilih 9 Orang, Dapil Kecamatan Dawan yang terpilih 6 Orang dan Dapil Kecamatan Banjarangkan yang terpilih 6 Orang. Kemudian dilanjutkan dengan pengambilan Sumpah dan Janji 30 anggota DPRD Kabupaten Klungkung Masa Jabatan Tahun 2024- 2029 terpilih didampingi Rohaniawan Hindu.

Pj Bupati Klungkung Nyoman Jendrika membacakan sambutan Mendagri menyampaikan ucapan selamat kepada para Anggota Dewan Perwakilan Rakyat Klungkung yang telah dilantik. Dirinya menyinggung tugas tugas penting anggota dewan kedepan sebagai tugas  legislasi disamping memiliki hak hak yang melekat seperti hak angket maupun hak lainnya. "Namun saya ingatkan semua anggota dewan terpilih ada lembaga penting yang akan memantau  dan mengawasi kinerja anggota dewan seperti lembaga penting anyara lain KPK maupun BPKP,” ujar Pj Bupati Jendrika saat bacakan sambutan Mendagri.

wartawan
SUG
Category

Puncak Kompetisi AHM Best Student 2025, Astra Motor Bali Hadirkan Inovator Muda

balitribune.co.id | Denpasar – Astra Motor Bali dengan bangga mengumumkan para pemenang kompetisi AHM Best Student (AHMBS) 2025 tingkat regional Bali. Acara puncak yang digelar pada Minggu (5/10) menjadi saksi lahirnya lima inovator muda terbaik dari 12 finalis yang telah melalui proses seleksi ketat.

Baca Selengkapnya icon click

Penurunan dan Pembersihan Kabel Provider di Ruas Jalan Raya Sading-Sempidi

balitribune.co.id | Mangupura - Bupati Badung I Wayan Adi Arnawa Melaksanakan Penurunan dan Pembersihan Kabel Provider (Jaringan Utilitas) di Ruas Jalan Raya Sading-Sempidi, Mengwi pada Jumat (3/10). Turut hadir pada kesempatan ini, Kepala Seksi Intelijen Kejari Badung Gde Ancana, Kasat Pol PP Badung IGAK Suryanegara, Camat Mengwi I Nyoman Suhartana beserta unsur tripika kecamatan, dan Lurah Sading Ida Bagus Rai Pujawatra.

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Jro Nyoman Ray Yusha Tutup Usia, Bali Kehilangan Pejuang Lingkungan di Parlemen

balitribune.co.id | Denpasar - Kabar duka menyelimuti lingkungan DPRD Provinsi Bali. Anggota Fraksi Partai Gerindra, Ir Jro Nyoman Ray Yusha, wafat pada Sabtu (4/10) sore di RSUP Prof dr IGNG Ngoerah, Denpasar.

Politisi senior kelahiran Singaraja, 6 Oktober 1953, itu merupakan wakil rakyat asal Desa Tajun, Kecamatan Kubutambahan, Kabupaten Buleleng.

Baca Selengkapnya icon click

Pelatihan Liputan Bencana: Dari Krisis Sampah Hingga Cuaca Ekstrem di Bali

balitribune.co.id | Denpasar - Tak kurang dari 50 jurnalis dari berbagai platform—cetak, online, dan televisi—mengikuti Pelatihan Peningkatan Kapasitas Jurnalis Peliputan Bencana Alam yang diinisiasi Jawa Pos TV Bali bekerja sama dengan Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) di Quest Hotel San Denpasar, Sabtu (4/10).

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads

Profesionalitas Wartawan Jadi Kunci Menjaga Kondusifitas Bali

balitribune.co.id | Denpasar - Di tengah derasnya arus informasi dan maraknya konten tak terverifikasi di media sosial, Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Bali menegaskan pentingnya profesionalitas wartawan dalam menjaga kondusifitas keamanan dan stabilitas sosial di Wilayah Bali.

Baca Selengkapnya icon click

Dendy Astra Wijaya Hadiri Karya Ngenteg Linggih di Pura Desa Banjar Batulumbang

balitribune.co.id | Mangupura - Anggota DPRD Badung I Putu Dendy Astra Wijaya mendampingi Wakil Bupati Badung Bagus Alir Sucipta menghadiri Karya Ngenteg Linggih, Mupuk Pedagingan, Mapadudusan Agung, Menawaratna, Mepeselang, Mapadanan, Medasar Tawur Balik Sumpah Madia di Pura Desa Banjar Batulumbang, Desa Adat Gerana, Desa Sangeh, Kecamatan Abiansemal, Jumat (3/10).

Baca Selengkapnya icon click
Iklan icon ads
Iklan icon ads
Bagikan Berita
news

Dikeluhkan Pelaku Usaha, Dewan Badung Siap Kaji Ulang Pajak Hiburan

Lorem, ipsum dolor sit amet consectetur adipisicing elit. Aliquid, reprehenderit maiores porro repellat veritatis ipsum.