Bali Tribune Page 3198 |

balitribune.co.id | NegaraRabies kini masih menjadi zoonosis yang yang mengkhawatirkan. Hingga kini kasus gigitan anjing rabies terus bertambah. Teranyar kasus gigitan anjing terindikasi rabies terjadi di Kecamatan Melaya. Teranyar seekor anjing menyerang delapan warga dari tiga banjar. Satu diantara korban gigitan adalah balita. Masyarakat pun kinikembali diingatkan agar meningkatkan kewaspadaan. 

Imbau Penumpang Boat Patuhi Protokol Kesehatan

Balitribune.co.id | Semarapura - Sebagai tindakan preventif mengantisipasi mewabahnya virus Covid-19, Personil Polres Klungkung yang terbentuk di Satgas Aman Nusa memberikan himbauan kepada masyarakat pengunjung dan pengguna jasa maupun penumpang Boat penyeberangan pelabuhan tradisioanal tentang pencegahan wabah virus coro

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:06

18 Orang Pasien Covid-19 Sembuh Dipulangkan

Balitribune.co.id | Denpasar - Walaupun terjadi peningkatan kasus transmisi lokal di Klungkung, tapi banyak pasien Covid-19 yang dirawat di tiga ruangan isolasi Covid-19 RSUD Klungkung, juga yang sembuh sehingga bisa dipulangkan.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:05

Burung Merak Huni Taman Kantor Bupati Gianyar

Balitribune.co.id | Gianyar - Tahap demi tahap suasana taman di areal Kantor Bupati Gianyar terus divermak. Taman asri yang dihiasi sejumlah tanaman bonsai kelas bintang pun dinilai belum maksimal. Untuk menambak kesan lebih hidup dan natural, kini dua ekor burung merak dilepas untuk jadi penghuni Taman.  

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:04

Bupati Jawab Pemandangan Umum Fraksi DPRD Gianyar

Balitribune.co.id | Gianyar - Bupati Gianyar I Made Mahayastra menyampaikan jawaban atas pemandangan umum fraksi-fraksi Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kabupaten Gianyar dalam Sidang Paripurna III, Selasa (14/7), di Ruang Sidang Utama Kantor DPRD Gianyar.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:02

Pasca Pasar Kidul Ditutup, Pedagang Memanfaatkan Badan Jalan

Balitribune.co.id | Bangli - Pasca Pemerintah Daerah Kabupaten Bangli menutup aktifitas Pasar Kidul selama tiga hari, mulai dari tanggal 14-16 Juli 2020, dimanfaatkan petugas untuk melakukan penyemprotan. Langkah penutupan pasar diambil melihat banyaknya pedagang di pasar yang terletak di jantung Kota Bangli tersebut terpapar Covid-19.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:01

Panaskan Mesin Partai Sosialisasi Paket Bagus

Balitribune.co.id | Bangli - Pasca turunnya rekomendasi DPP Partai Golkar untuk paket calon bupati dan wakil bupati Bangli, I Made Subrata dan Ngakan Made Kutha Parwata (Paket Bagus), mulai memanaskan mesin Partai Golkar Bangli untuk memperjuangkan paket yang diusung.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 07:00

12 Puri di Tabanan Dukung Panji Astika

Balitribune.co.id | Tabanan - Keinginan kuat maju menjadi bakal calon (balon) bupati Tabanan, AA Ngurah Panji Astika ternyata mendapat dukungan penuh dari 12 Puri di Tabanan. Hal tersebut diakui oleh Ketua Garda Puri Sejebag Tabanan, AA Ngurah Gede Puja Utama alias Turah De di Puri Gede Kerambitan, Tabanan. 

Keliling Bali | Submitted by contributor on Wed, 07/15/2020 - 06:59