Bali Tribune Page 3348 |
Bali Tribune, Rabu 26 Juni 2024

balitribune.co.id | BadungPariwisata Bali yang berkualitas tampaknya harus diimplementasikan oleh pihak terkait agar Pulau Dewata tetap bertahan menjadi destinasi wisata bagi wisatawan mancanegara. Pasalnya, berbagai destinasi wisata di dunia semakin berinovasi untuk dapat menarik minat wisatawan berkunjung ke destinasi tersebut. Diharapkan, pariwisata Bali yang berkualitas tidak hanya menjadi sebatas slogan saja tapi harus diterapkan.

Evakuasi Bangkai Kapal KMP Darma Rucitra III, 22 Kendaraan Berhasil Dikeluarkan

balitribune.co.id | Amlapura - Hingga saat ini proses evakuasi bangkai kapal KMP Darma Rucitra III yang karam diareal kolam  Dermaga II Pelabuhan Padang Bai masih berlangsung, dan  sampai Minggu (28/6/2020) tim evakuasi dari  Three G Diving yang didatangkan oleh pihak Darma Lautan Utama, masih dalam proses mengeluarkan kendaraan dari dalam bangkai kapal dan mengangk

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Sun, 06/28/2020 - 19:45

Lelah Tunggu Respon Pemerintah, Warga Berinisiatif Perbaiki Jalan Rusak

balitribune.co.id | SingarajaWarga Dusun Kembang Sari, Desa Lokapaksa, Kecamatan Seririt mengaku kecewa berat dengan sikap pemerintah yang tak responsif dengan keluhan mereka. Sudah bertahun-tahun lamanya jalan-jalan didesa mereka rusak parah namun pemerintah sepertinya abai untuk memperbaiki.

Pakraman | Submitted by contributor on Sun, 06/28/2020 - 19:05

Covid-19 Denpasar, Dari Klaster Pasar Menular ke Keluarga

balitribune.co.id | Denpasar - Kasus positif Covid-19 di Kota Denpasar belakangan ini kembali melonjak drastis. Peningkatan ini, selain didominasi oleh kasus baru dengan riwayat perjalanan dalam daerah, juga merupakan kontak lokal dari klaster pasar yang menular ke keluarga. Hal ini dibuktikan dengan banyaknya Orang Tanpa Gejala (OTG) yang setelah dilaksanakan Swab Tes dinyatakan Positif Covid-19.
 

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Sun, 06/28/2020 - 18:52