Penyalur 23 Kg Ganja untuk Ronaldo Diancam Pidana Mati
balitribune.co.id | Denpasar - Seorang terdakwa kasus Narkotika, Suhadi (40), hanya pasrah dan merenung ketika menjalani sidang perdana dengan agenda pembacaan dakwaan Jaksa Penuntut Umum (JPU) di Pengadilan Negeri (PN) Denpasar.