Narasumber Webinar Pengembangan Teknologi dan Digital Talent, Wabup Suiasa Paparkan Percepatan Transformasi Digital di Badung
balitribune.co.id | Mangupura - Wakil Bupati Badung I Ketut Suiasa mewakili Bupati Giri Prasta menjadi narasumber pada webinar "Pengembangan Teknologi Dan Digital Talent Dalam Percepatan Transformasi Digital di Daerah" yang diselenggarakan oleh APTIKNAS (Asosiasi Pengusaha TIK Nasional), bekerja sama dengan FORK4SI (Forum Kepala Dinas KOMINFO Kota dan Kabupaten Seluruh Indonesia) dan d