balitribune.co.id |Badung - Pelaku industri pariwisata Bali semakin kreatif dalam menyediakan tempat bersantai untuk memberikan kepuasan kepada wisatawan yang sedang berada di kawasan Badung Selatan.
balitribune.co.id | Negara - Seekor anak sapi (godel) langka ditemukan di Jembrana. Godel milik salah seorang warga Banjar Desa Manistutu, Kecamatan Melaya, ini terlahir berwarna bulu putih mulus. Padahal anakan sapi ini lahir dari indukan jenis sapi Bali.
balitribune.co.id | Negara - Setelah beredar foto siswa di SD Negeri 6 Pendem, Kelurahan Pendem Kecamatan Jembrana yang belajar di luar ruangan kelas, pihak Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olah Raga (Dikpora) Jembrana membantah proses belajar mengajar di luar ruangan itu dikarenakan ruangan kelas yang rusak, seperti yang beredar di media sosial.
balitribune.co.id | Singaraja - Raja Banjar Ida Made Rai, diusulkan menjadi pahlawan nasional.Hal itu terungkap dalam diskusi oleh UPTD Monumen Perjuangan Rakyat Bali Dinas Kebudayaan Provinsi Bali.
balitribune.co.id | Denpasar - Ketua Sementara DPRD Provinsi Bali I Nyoman Adi Wiryatama, membantah tudingan bahwa pihaknya menginstruksikan penutupan pintu gerbang masuk gedung dewan saat aksi mahasiswa Bali, Selasa (24/9).