Dideadline Demo, Damkar Gabungan Bombardir Gunung Sampah Temesi
balitribune.co.id | Gianyar - Hari Senin (24/6) kabut asap kebakaran di TPA Temesi masih menyelimuti warga Desa Lebih akan menggelar demo, ditanggapi serius oleh Pemkab Gianyar. Di hari batas waktu terakhir kemarin, sedikitnya belasan Armada Damkar Gabungan, Gianyar, Badung, Denpasar, Provinsi Bali, Klungkung dan Bangli menyerbu TPA Temesi