Bali Tribune Page 5851 |

balitribune.co.id | Nusa Dua - Presiden Joko Widodo (Jokowi) mengemukakan sistem pengairan Subak di Provinsi Bali merupakan salah satu bentuk kearifan lokal dalam merawat air sebagai nilai budaya warisan leluhur.

Nengah Tamba

Kofi Annan Hadiri AdAsia di Bali

BALI TRIBUNE - Bali menjadi tuan rumah pelaksanaan AdAsia 2017, yang merupakan Konferensi Periklanan terbesar di Asia. Agenda dua tahunan AFAA (Asian Federation of Advertising Associations) ini akan berlangsung di Bali Nusa Dua Convention Center, 8-10 November mendatang.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:44

penodongan

Penodong dan Perampas HP Diringkus

BALI TRIBUNE - Pelaku penodongan dan perampasan handphone di Toko Rare Genius di Jalan Ahmad Yani Utara Denpasar Barat  (Denbar), Rabu (6/9) pukul 16.45 Wita, Beni Novanto (25) berhasil diringkus anggota Polsek Denpasar Barat (Denbar). Pria kelahiran Lumajang, Jawa Timur (Jatim) ini ditangkap di rumahnya di Desa Rejasa Penebel, Tabanan, Sabtu (4/11) pukul 11.00 Wita.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:43

NasDem

NasDem Ancam Coret Kader "Mbalelo"

BALI TRIBUNE - Di sela persiapan Rakernas Partai NasDem yang akan digelar di Jakarta selama 3 hari (15-17 November 2017) mendatang, Ketua DPW Partai NasDem Bali, IB Oka Gunastawa menilai betapa penting dan strategisnya acara ini kedepannya bagi pengembangan partai NasDem. Karena itu semua, jajaran pengurus partai diwajibkan hadir tanpa tedeng aling-aling untuk mendengarkan langsung pengarahan dari Ketua Umum Partai NasDem.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:36

Sufmi Dasco Ahmad

Gerindra Akan Pecat MJ Jika Terbukti Terlibat Narkoba

BALI TRIBUNE - Penggerebekan rumah pribadi Wakil Ketua DPRD Provinsi Bali, JGKS alias MJ, oleh Satuan Narkoba Polresta Denpasar, langsung direspons oleh Partai Gerindra. Partai besutan Prabowo Subianto itu berkomitmen memecat MJ, yang tak lain adalah kader Partai Gerindra, jika terbukti terlibat narkoba.

Nasional Politik | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:32

Gunung Agung

Bahu-membahu Membantu Warga Pengungsi - Cok Rat Apresiasi Semangat Gotong-royong Krama Bali

BALI TRIBUNE - Status Gunung Agung telah ditetapkan dalam posisi awas pada 22 September 2017. Mulai saat itu pula, para warga di sekitar kawasan rawan bencana (KRB) Gunung Agung  mulai mengungsi di sejumlah daerah di Bali. Tak hanya di posko pengungsian yang disediakan pemerintah, namun ternyata para pengungsi juga diterima dengan lapang-dada di balai banjar, wantilan, hingga  di rumah-rumah warga.

Badung Denpasar | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:30

POSKO

Pengungsi Tinggalkan Posko Lapangan Ulakan

BALI TRIBUNE - Hingga saat ini pergerakan pengungsi dari sejumlah posko pengungsian menuju kampung halaman mereka masih terjadi, utamanya warga pengungsi yang berasal dari KRB II dan KRB I, kendati juga banyak pengungsi yang berasal dari KRB III atau wilayah zona merah radius 6-7,5 kilometer dari kawah Gunung Agung yang juga ikut angkat koper tinggalkan posko pengungsian.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Mon, 11/06/2017 - 19:24