Ratusan Pemohon Beasiswa Gugur
BALI TRIBUNE - Ratusan mahasiswa asal Jembrana dinyatakan tidak memenuhi syarat untuk menerima Beasiswa Mahasiswa Berprestasi Pemuda Kabupaten Jembrana Tahun 2018. Kepala Dinas Pendidikan Kepemudaan dan Olahraga (Dikpora) Kabupaten Jembrana, I Putu Eka Suarnama saat penyerahan beasiswa dari Pemkab Jembrana ini, Jumat (10/8), menyebutkan jumlah mahasiswa yang mengajukan permohonan beasiswa pada tahap pertama ini sebanyak 1.132 orang dan yang dinyatakan me