Oktober Fiesta IKASS'85
"Oktober Fiesta IKASS'85" alumni Swastyastu Angkatan 1985 yang berulang tahun di bulan Oktober dan November, menggelar kegiatan temu kangen dalam bentuk acara merajut kebersamaan dengan penuh kekeluargaan di sebuah resto kawasan Ungasan, Badung, Sabtu (23/11).
Gaya Hidup | Submitted by contributor on Sun, 11/24/2024 - 18:22