Terima Audiensi Gapeksindo Denpasar, Wawali Arya Wibawa Rangkul Kolaborasi dalam Pembangunan
balitribune.co.id | Denpasar - Wakil Walikota Denpasar, I Kadek Agus Arya Wibawa menerima audiensi dari pengurus Dewan Perwakilan Cabang (DPC) Organisasi Gabungan Perusahaan Konstruksi Nasional Indonesia (GAPEKSINDO) Kota Denpasar, Selasa (7/2).