Keliling Bali | Page 1278 | Bali Tribune
Bali Tribune, Jumat 29 Maret 2024
DPRD

Penanda Tanganan Nota Kesepakatan KUA PPAS Perubahan Tahun 2017

BALI TRIBUNE - Sidang Paripurna DPRD Klungkung yang dihelat Jumat (15/9) mengagendakan penanda tanganan Nota Kesepakatan KUA PPAS perubahan tahun 2017. Sidang paripurna dipimpin Ketua DPRD Klungkung Wayan Baru serta Wakil Ketua Ida Ayu Gayatri Wakil Ketua Nengah Aryanta, dan Bupati Klungkung Nyoman Suwirta. Sidang ini dihadiri sekitar  22 orang anggota DPRD Klungkung, sementara yang  ijin ada  8 orang.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 16:06

I Made Jana.

Kerusakan Terumbu Karang di Nusa Penida Mengkawatirkan - Dewan Minta Ada Langkah Hukum bagi Perusak

BALI TRIBUNE - Adanya kerusakan terumbu karang diperairan Nusa Penida mendapatkan atensi dari Komisi I DPRD Klungkung. Melalui Ketua Komisi I Nengah Mudiana dan sekretaris Komisi I Made Jana secara khusus menyikapi kondisi ini dengan serius semua stake holder agar berbuat demi tidak semakin parahnya kerusakan terumbu karang tersebut.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 16:04

SPPBE

Temuan Diskoperindak Jembrana = Banyak Agen Salurkan Tabung Elpiji dengan Isian Kurang

BALI TRIBUNE - Banyaknya informasi dan keluhan dari masyarakat mengenai isian tabung gas Elpiji 3 Kg yang tidak sesuai, ditindaklanjuti oleh pihak Dinas Koperasi Perindustrian dan Perdagangan (Diskoperindag) Kabupaten Jembrana. Petugas Bidang Perlindungan Konsumen, Jumat (15/9 pagi, menurunkan tim untuk melakukan sidak dengan menyasar pangkalan maupun agen gas elpiji di Kabupaten Jembrana.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 16:02

Gunung Agung

Gunung Agung Semburkan Asap Putih

BALI TRIBUNE - Pasca peningkatan status Gunung Agung dari normal ke level waspada, pihak Pos Pemantau Gunung Api, Gunung Agung, di Kecamatan Rendang, Karangasem, terus memantau setiap detik kondisi vulkanik gunung tersebut, serta meng-update data perkembangannya. Berdasarkan data yang dihimpun koran ini langsung dari Pos Pengamatan, Jumat (15/9), peningkatan aktivitas vulkanik di kawah Gunung Agung memang ada.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 15:23

Rakernas

Sudikerta Harap Laporan Keuangan Lebih Efisien

BALI TRIBUNE - Gubernur Bali yang diwakili oleh Wakil Gubernur Bali, Ketut Sudikerta menghadiri pembukaan Rapat Kerja Nasional (Rakernas) Akuntansi dan Pelaporan Keuangan Pemerintah tahun 2017 di Istana Negara, Jakarta, Kamis (14/7).

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 15:19

Gunung Agung

BPBD Karangasem: Gunung Agung Status Normal

BALI TRIBUNE - Sejak munculnya video soal peningkatan aktivitas kawah Gunung Agung yang kemudian menjadi viral, sebagian besar masyarakat di Karangasem dibuat was-was kendati belakangan pihak Vulkanologi dan Kegempaan dari pos pemantauan aktivitas Gunung Agung menegaskan jika aktivitas Gunung Agung masih dalam level normal dan masyarakat diminta untuk tidak panik.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Sat, 09/16/2017 - 15:11

pemeriksaan

Ingin Beli Motor, ABG Curi Burung

BALI TRIBUNE - Berharap memiliki motor,  AR (16) ABG putus sekolah melakukan pencurian di sejumlah komplek  perumahan di wilayah Gianyar. Sasarannya burung peliharaan yang kerap digantung korban di luar pagar. Namun, sepandai-pandai AR beraksi, Jajaran Buser Reskrim Polres Gianyar ini akhirnya mengidentifikasinya.  

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 09/15/2017 - 18:56

Satpol PP

Tim Yustisi Peringatkan Pedagang Bandel

BALI TRIBUNE - Satpol PP/Damkar Klungkung yang dikomandani  Putu Suarta,SH terus melakukan penertiban ke lapangan secara rutin maupun berkala. Penertiban dilaksanakan tanpa memandang waktu jika diperlukan harus turun Satpol PP segera turun ke lapangan. Kondisi ini diberlakukan sesuai dengan payung hukum Perda KTU nomor 2 tahun 2014 tentang ketertiban umum diseluruh wilayah Kabupaten Klungkung.

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 09/15/2017 - 18:54

Kadek Yogi Suarjana.

322 Warga Klungkung sebagai TKI Bekerja di Luar Negeri

BALI TRIBUNE - Mengadu nasib menjadi TKI di Luar Negeri hingga saat ini masih menjadi dambaan beberapa kalangan masyarakat tertentu dan  para pencari kerja di Kabupaten Klungkung yang mengadu nasib menjadikan pekerjaan sebagai awak kapal pesiar menjadi rujukan mereka. Untruk tahun 2017  saja, dari total 425 orang  yang mencari kerja ternyata  lebih banyak memilih bekerja diluar negeri sebagai TKI .

Keliling Bali | Submitted by contributor on Fri, 09/15/2017 - 18:52