Ekonomi Bisnis | Page 388 | Bali Tribune
Bali Tribune, Minggu 01 September 2024

Gereja dan Pusat Keramaian Jadi Titik Perhatian PLN Jelang Nataru 2018

BALI TRIBUNE - Menjelang perayaan hari besar Natal dan Tahun Baru 2018 ada puluhan gereja dan 18 (Delapan belas) pusat keramaian yang menjadi titik perhatian PLN Unit Induk Distribusi Bali. Bahkan PLN berkomitmen untuk mengoptimalkan ketersediaan pasokan listrik kepada pelanggan selama masa teraebut. Untuk memastikan pasokan listrik kepada pelanggan tetap baik, PLN menjalankan masa siaga Natal dan Tahun Baru 2019 sejak tanggal 18 Desember – 8 Januari 2018. 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 12/21/2018 - 22:10

Pengajuan Extra Flight Nataru 2019 Naik 60 Persen

 
BALI TRIBUNE - Menjelang libur keagamaan Hari Raya Natal 2018 dan Tahun Baru 2019 (Nataru), Manajemen Bandar Udara I Gusti Ngurah Rai mempersiapkan Posko Nataru yang bertempat di area publik terminal kedatangan domestik di bandara setempat. Posko ini akan beroperasi selama 24 jam setiap harinya, mulai Kamis, 20 Desember 2018 hingga 6 Januari 2019.
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Fri, 12/21/2018 - 22:04

BI Implementasikan Penerimaan Retribusi Pasar Gunakan QR Berbasis BSA

 
BALI TRIBUNE - Jika sebelumnya Pelaksanaan dan Pengelolaan retribusi pasar  atau Iuran pengelolaan pasar di lakukan secara tunai, terhitung, Rabu (19/12) diimplementasikan penerimaan retribusi pasar melalui pemrosesan pembayaran dengan metode absensi para pedagang pasar, menggunakan Quick Respon(QR) Code  yang berbasis Basic Saving Account (BSA) serta proses auto debet sehingga transaksi menjadi lebih praktis, cashless, cepat, sesuai dan aman.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 12/20/2018 - 23:17

Jelang Hari Raya Galungan, TP PKK Provinsi Bai Gelar Pasar Murah

BALI TRIBUNE - Pasar murah menyambut hari raya Galungan dan Kuningan kembali digelar Pemerintah Provinsi Bali melalui Dinas Ketahanan Pangan berkejasama dengan TP PKK Provinsi Bali dan Dharma Wanita Persatuan Provinsi Bali, digelar selama sehari di Depan Gedung Wiswa Sabha Utama, Kantor Gubernur Bali, Denpasar, Rabu (19/12).
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 12/20/2018 - 23:15

Pengurus LPD Dikeluarkan dari Krama Tanggahan Peken

 
BALI TRIBUNE - Persoalan di tubuh Lembaga Perkreditan Desa (LPD) Tanggahan Peken, Desa Sulahan, Kecamatan Susut, Bangli memasuki babak baru. Pengurus LPD yang disebut tidak serius dalam menyelesaikan masalah LPD, akhirnya dikenakan sanksi dikeluarkan sebagai krama adat Tanggahan Peken.
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Thu, 12/20/2018 - 23:08

Bali Perlu Merangkul Inovasi ICT di Bidang Pariwisata

BALI TRIBUNE - Pelaku industri pariwisata Bali dan pemerintah berharap adanya peningkatan kunjungan turis dari Negara Eropa terutama Hongaria setidaknya 10% pada tahun mendatang. Wakil Gubernur Provinsi Bali, Tjokorda Oka Artha Ardana Sukawati saat forum bisnis dan seminar yang diselenggarakan oleh Kedutaan Besar Hongaria di Denpasar, Selasa (18/12) menyatakan pentingnya diplomasi ekonomi. 
 

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Wed, 12/19/2018 - 22:20