Ekonomi Bisnis | Page 6 | Bali Tribune
Bali Tribune, Selasa 14 Januari 2025

AHM Gandeng Puluhan Komunitas Difabel Perkuat Ekonomi Daerah 

balitribune.co.id | Magelang – Sebanyak 20 peserta penyandang disabilitas lintas generasi hadir mengikuti kegiatan pembinaan dan pengembangan kemandirian ekonomi dalam gelaran Usaha Micro Kecil Menengah (UMKM) Komunitas Difabel Satu Hati yang berlangsung di Padukuhan Selobendo, Magelang, Jawa Tengah, Minggu  (1/12).

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 12/03/2024 - 19:36

Pasar Umum Negara Diresmikan, Pedagang Keluhkan Merugi

balitribune.co.id | NegaraKehadiran Menteri Usaha Mikro Kecil Menengah (UMKM) Maman Abdurrahman untuk meresmikan Pasar Umum Negara (PUN) justru disambut keluhan oleh para pedagang pasar. Dibandingkan saat berjualan di pasar yang lama, kini para pedagang setelah menempati Gedung baru mengaku merugi.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Tue, 11/26/2024 - 04:34

CSR Danamon, Tingkatkan Tata Kelola Sampah Desa Sanur Kauh 

balitribune.co.id | Denpasar - PT Bank Danamon Indonesia Tbk (Danamon), melalui wilayah operasional Regional Bali dan Nusa Tenggara (Nusra), sukses melaksanakan serangkaian program yang berfokus pada isu-isu lingkungan dan kemasyarakatan.

Ekonomi Bisnis | Submitted by contributor on Mon, 11/25/2024 - 20:08