Karateka Asal Padangsambian Harumkan Nama Bali
balitribune.co.id | Denpasar - Karateka Nadhi Yasa Setiawan (23) asal Padangsambian, Kota Denpasar ini telah mengharumkan nama Bali dengan menyumbangkan berbagai medali. Mulai dari emas hingga perunggu dalam ajang kejuaraan karate tingkat Nasional.
Olahraga | Submitted by contributor on Wed, 05/04/2022 - 06:04