Turnamen Ceki Tingkat Desa, Sekda Adi Arnawa: Menjalin Persatuan dan Mempererat Kekeluargaan
balitribune.co.id | Mangupura - Sekretaris Daerah Kabupaten Badung I Wayan Adi Arnawa mewakili Bupati Badung I Nyoman Giri Prasta menghadiri serta membuka Turnamen Ceki Tingkat Desa yang diselenggarakan oleh Sedang Karate Club, bertempat di Wantilan Jaba Pura Dalem Desa Adat Sedang, Desa Sedang, Abiansemal, Minggu (10/9).