
Kuta, Bali Tribune
Guna meningkatkan kepuasan pelanggan dalam menikmati layanannya serta melengkapi gaya hidup di era serba digital, Telkomsel terus berinovasi dengan menghadirkan berbagai layanan digital, salah satunya Mobile Coupon *606#, yakni sebuah platform berbasis UMB khusus pelanggan Telkomsel berupa penawaran menarik dalam bentuk kupon diskon/ promo elektronik dari berbagai merchant yang berlokasi di sekitar pelanggan.
Denpasar, Bali Tribune
Pemerintah Kota (Pemkot) Denpasar melalui Dinas Kebersihan dan Pertamanan (DKP) Denpasar mengambil tindakan tegas terhadap sejumlah pelanggar kebersihan di Denpasar. Pemkot langsung mengelar sidang tindak pidana ringan (tipiring) di Balai Banjar Gerenceng, Jalan Sutomo Denpasar, Kamis (14/4). Kesempatan tersebut, 23 pelanggar kebersihan menjalani persidangan tindak pidana ringan (tipiring).
KABUPATEN Badung bersiap menggelar Pemilihan Perbekel (Pilkel) serentak pada 29 April mendatang. Ada 9 desa yang ikut pilkel. Dari 9 desa itu, 8 desa sudah menetapkan para calonnya. Tinggal Desa Canggu yang masih melakukan proses seleksi penetapan bakal calon. Alasannya, ada lebih dari lima bakal calon yang maju menjadi orang nomor satu di Canggu.
balitribune.co.id | Denpasar - Penjualan eceran di Provinsi Bali terus menunjukkan tren pertumbuhan positif pada Februari 2025. Berdasarkan hasil Survei Penjualan Eceran (SPE) yang dilakukan Bank Indonesia, Indeks Penjualan Riil (IPR) Bali diprakirakan mencapai 117,2, tumbuh 7,2% secara tahunan (year-on-year/yoy).
balitribune.co.id | Badung - Pada periode Januari-Februari 2025 jumlah warga negara asing (WNA) yang datang dan berangkat melalui Bandara I Gusti Ngurah Rai tercatat sebanyak 1.013.700 orang dari 198 negara.
balitribune.co.id | Denpasar - Kementerian Keuangan berkomitmen untuk meningkatkan koordinasi dan sinergi dalam pengelolaan anggaran. Seluruh pihak diharapkan terus menjunjung tinggi integritas, akuntabilitas, dan prinsip 'value for money' dalam pelaksanaan anggaran guna mempercepat pemulihan ekonomi Bali dan meningkatkan kesejahteraan masyarakat.
balitribune.co.id | Singaraja - Dua pekerja migran yang menjadi korban tindak pidana perdagangan orang (TPPO) asal Buleleng berhasil dipulangkan setelah mengalami hari-hari buruk selama mereka berada di Myanmar. Mereka adalah Kadek Agus Ariawan (37), asal Kelurahan Liligundi, Kecamatan Buleleng, dan Nengah Sunaria dari Desa Jinengdalem, Kecamatan Buleleng.
balitribune.co.id | Semarapura - Cuaca ekstrem, angin kencang melanda di Kabupaten Klungkung, Sabtu (22/3/2025) siang. Angin kencang ini menyebabkan pohon tumbang di sejumlah titik, dan mengakibatkan kerusakan pada fasilitas kantor dan rumah warga. Wakil Bupati Klungkung, Tjokorda Gde Surya Putra menyempatkan meninjau beberapa lokasi titik bencana alam angin kencang di Kabupaten Klungkung.
balitribune.co.id | Negara - Tidak sedikit musibah terjadi di Kabupaten Jembrana akibat angin kencang pada akhir pekan lalu. Termasuk musibah laut yang terjadi di sejumlah titik di perairan selatan Jembrana. Bahkan ada dua warga yang sebelumnya pergi melaut hingga Minggu (23/3) malam belum diketahui keberadaannya.